Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Kompetensi Profesional Guru Di Sekolah Menengah Pertama Asshofa Pekanbaru

View through CrossRef
 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kompetensi profesional guru di sekolah menengah pertama As Shofa Pekanbaru. Subjek dalam penelitian ini adalah guru yang ada di sekolah menengah pertama As Shofa Pekanbaru, sedangkan objek penelitiannya adalah kompetensi profesional. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adala observasi, wawancara dan dookumentasi sementara teknik pengolahan data menggunakan kualitatif deskriftif. Penelitian tentang kompetensi profesional guru ini, peneliti mengambil informasi dari guru, kepala sekolah, wakil kurikulum dan peserta didik. Guru di Sekolah Menengah Pertama As Shofa Pekanbaru dalam penguasaan kompetensi profesional secara umum sudah bagus. 24 dari 39 guru sudah memiliki sertifikat guru dan sudah lulus Uji Kompetensi Guru. Guru yang mengajar sudah sesuai dengan standar kualifikasi guru. Pada kategori penguasaan materi dan penyelenggaran pembelajaran yang baik, menurut kepala sekolah dan wakil kurikulum, guru di As Shofa sudah pada kategori baik. Hal ini juga didukung dengan adanya pelatihan yang dilakukan oleh pihak sekolah dalam rangka peningkatan kualitas guru.
Title: Kompetensi Profesional Guru Di Sekolah Menengah Pertama Asshofa Pekanbaru
Description:
 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kompetensi profesional guru di sekolah menengah pertama As Shofa Pekanbaru.
Subjek dalam penelitian ini adalah guru yang ada di sekolah menengah pertama As Shofa Pekanbaru, sedangkan objek penelitiannya adalah kompetensi profesional.
Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adala observasi, wawancara dan dookumentasi sementara teknik pengolahan data menggunakan kualitatif deskriftif.
Penelitian tentang kompetensi profesional guru ini, peneliti mengambil informasi dari guru, kepala sekolah, wakil kurikulum dan peserta didik.
Guru di Sekolah Menengah Pertama As Shofa Pekanbaru dalam penguasaan kompetensi profesional secara umum sudah bagus.
24 dari 39 guru sudah memiliki sertifikat guru dan sudah lulus Uji Kompetensi Guru.
Guru yang mengajar sudah sesuai dengan standar kualifikasi guru.
Pada kategori penguasaan materi dan penyelenggaran pembelajaran yang baik, menurut kepala sekolah dan wakil kurikulum, guru di As Shofa sudah pada kategori baik.
Hal ini juga didukung dengan adanya pelatihan yang dilakukan oleh pihak sekolah dalam rangka peningkatan kualitas guru.

Related Results

ARTIKEL KOMPETENSI GURU DALAM PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN E-LEARNING DI TENGAH PANDEMI COVID-19
ARTIKEL KOMPETENSI GURU DALAM PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN E-LEARNING DI TENGAH PANDEMI COVID-19
Guru merupakan profesi yang memerlukan keahlian khusus. Tugas guru meliputi mendidik, mengajar dan melatih. Mendidik berarti meneruskan dan mengembangkan nilai hidup. Mengajar bera...
Kompetensi Pedagogik dan Profesional Guru Bahasa Indonesia SMA di Bawah Naungan Yayasan Pendidikan Nusa Cendana Sumba Barat Daya
Kompetensi Pedagogik dan Profesional Guru Bahasa Indonesia SMA di Bawah Naungan Yayasan Pendidikan Nusa Cendana Sumba Barat Daya
Abstrak: Kompetensi pedagogik dan kompetensi profesional merupakan dua kompetensi guru yang sangat erat hubungannya dengan tugas profesi seorang guru. Kompetensi pedagogik yaitu ko...
Peran Guru Profesional Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran IPS Disekolah
Peran Guru Profesional Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran IPS Disekolah
Guru ialah salah satu komponen berarti dalam proses belajar mengajar. Terdapatnya perbandingan latar balik pembelajaran dapat pengaruhi kegiatan seseorang guru dalam melaksanakan a...
PEMBELAJARAN SENI MUSIK BAGI SISWA DI SMP ADVENT RATAHAN
PEMBELAJARAN SENI MUSIK BAGI SISWA DI SMP ADVENT RATAHAN
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengumpulkan informasi tentang bagaimana siswa di SMP Advent Ratahan mempelajari musik sebagai bentuk seni. Penelitian ini menggunakan metod...
KOMPETENSI GURU DALAM KAJIAN KITAB MINHAJUL MUTA’ALIM
KOMPETENSI GURU DALAM KAJIAN KITAB MINHAJUL MUTA’ALIM
Seorang guru harus mempunyai empat kompetensi yaitu, kepribadian, pedagogik, sosial dan profesional Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji lebih dalam kitab Minhajul’ Muta’allim k...
MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DALAM MENERAPKAN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK (PROJECT BASED LEARNING) MELALUI WORKSHOP
MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DALAM MENERAPKAN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK (PROJECT BASED LEARNING) MELALUI WORKSHOP
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi profesional guru dalam menerapkan Pembelajaran berbasis proyek (project based learning) melalui workshop di SMP Negeri 43 Med...
MODEL PEMBELAJARAAN JARAK PENDEK PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
MODEL PEMBELAJARAAN JARAK PENDEK PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
Tujuan Penelitian ini adalah menghasilkan produk baru yang dipakai dalam pembelajaran lari jarak pendek pada siswa SMP, Penelitian ini merupakan jenis peneltiian pengembangan denga...
Kompetensi profesi keguruan
Kompetensi profesi keguruan
Untuk dapat menjalankan suatu pekerjaan secara Profesional atau memiliki profesionalisme,sudah barang tentu diperlukan seperangkat pengetahuan, Sikap,dan keterampilan tertentu.sepe...

Back to Top