Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Identifikasi Alfabet Bahasa Isyarat Indonesia dengan Menggunakan Convolutional LSTM

View through CrossRef
Bagi orang dengan gangguan pendengaran, bahasa isyarat Indonesia sangat penting dikarenakan mereka dapat berkomunikasi dengan menggunakan isyarat tangan yang menunjukkan arti tertentu. Namun, karena beberapa konsep tidak memiliki isyarat khusus, maka harus diuraikan menggunakan huruf alfabet. Biasanya seseorang akan merasa sulit ketika berkomunikasi dengan orang yang memiliki gangguan pendengaran dan tidak mengenal bahasa isyarat. Oleh karena itu, diperlukan suatu model yang dapat mengenali bahasa isyarat untuk membantu pemula yang belajar bahasa isyarat berbasis abjad. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan model pengenalan bahasa isyarat Indonesia (BISINDO) dari data timeseries berupa video yang terdiri dari 26 kategori dengan menggunakan metode convolutional LSTM. Metode ini merupakan inovasi dalam dunia deep learning yang menggabungkan Long-Short Term Memory (LSTM) dan Convolutional Neural Network (CNN). Penelitian ini menggunakan model convolutional LSTM 2D dengan arsitektur yang sudah direncanakan. Hasil menunjukkan bahwa model memiliki tingkat akurasi model sekitar 68%, menggambarkan kemampuan yang signifikan dalam memprediksi gerakan alfabet dalam Bahasa Isyarat Indonesia (BISINDO). Namun, perlu ketahui bahwa terdapat 32% kemungkinan prediksi yang tidak tepat, perlunya penelitian yang lebih mendalam untuk mengatasi kerumitan variasi gerakan dalam bahasa isyarat
Title: Identifikasi Alfabet Bahasa Isyarat Indonesia dengan Menggunakan Convolutional LSTM
Description:
Bagi orang dengan gangguan pendengaran, bahasa isyarat Indonesia sangat penting dikarenakan mereka dapat berkomunikasi dengan menggunakan isyarat tangan yang menunjukkan arti tertentu.
Namun, karena beberapa konsep tidak memiliki isyarat khusus, maka harus diuraikan menggunakan huruf alfabet.
Biasanya seseorang akan merasa sulit ketika berkomunikasi dengan orang yang memiliki gangguan pendengaran dan tidak mengenal bahasa isyarat.
Oleh karena itu, diperlukan suatu model yang dapat mengenali bahasa isyarat untuk membantu pemula yang belajar bahasa isyarat berbasis abjad.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan model pengenalan bahasa isyarat Indonesia (BISINDO) dari data timeseries berupa video yang terdiri dari 26 kategori dengan menggunakan metode convolutional LSTM.
Metode ini merupakan inovasi dalam dunia deep learning yang menggabungkan Long-Short Term Memory (LSTM) dan Convolutional Neural Network (CNN).
Penelitian ini menggunakan model convolutional LSTM 2D dengan arsitektur yang sudah direncanakan.
Hasil menunjukkan bahwa model memiliki tingkat akurasi model sekitar 68%, menggambarkan kemampuan yang signifikan dalam memprediksi gerakan alfabet dalam Bahasa Isyarat Indonesia (BISINDO).
Namun, perlu ketahui bahwa terdapat 32% kemungkinan prediksi yang tidak tepat, perlunya penelitian yang lebih mendalam untuk mengatasi kerumitan variasi gerakan dalam bahasa isyarat.

Related Results

PENGENALAN SISTEM ISYARAT BAHASA INDONESIA (SIBI) MENGGUNAKAN GRADIENT-CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK
PENGENALAN SISTEM ISYARAT BAHASA INDONESIA (SIBI) MENGGUNAKAN GRADIENT-CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengenalan alfabet pada Sistem Isyarat Bahasa Indonesia (SIBI). Penelitian ini memiliki dua kontribusi utama,  Pertama dilakukan pengumpula...
ILUSTRASI TENTANG PEMBELAJARAN BAHASA ISYARAT DASAR DALAM BENTUK ANIMASI
ILUSTRASI TENTANG PEMBELAJARAN BAHASA ISYARAT DASAR DALAM BENTUK ANIMASI
Bahasa isyarat luas dikenal sebagai sebuah bahasa yang lekat pada komunitas berkebutuhan khusus, sehingga tidak banyak yang mengetahui bahwa bahasa isyarat itu boleh untuk dipelaja...
PEMETAAN LANSKAP LINGUISTIK DI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA
PEMETAAN LANSKAP LINGUISTIK DI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA
Lanskap Linguistik ( LL) merujuk pada objek penggunaan bahasa di ruang publik. Menurut Landry and Bourhis (1997) yang termasuk dalam LL adalah bahasa di ruang-ruang publik seperti ...
KAJIAN LANSKAP LINGUISTIK PAPAN PENANDA TEBET ECOPARK
KAJIAN LANSKAP LINGUISTIK PAPAN PENANDA TEBET ECOPARK
Tebet Ecopark adalah taman yang diresmikan oleh Gubernur DKI Jakarta pada tahun 2022 dan dikelola oleh Suku Dinas Lingkungan Hidup Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Dari kedudukan b...
Pemancar dan Penerima FM
Pemancar dan Penerima FM
Pada tulisan ini dirancang dan direalisasikan piranti pemancar dan penerima FM. Pada piranti pemancar dan penerima FM, isyarat pembawa bekerja pada frekwensi 88–108 MHz dengan isya...
Deteksi Bahasa Isyarat Bisindo Menggunakan Metode Machine Learning
Deteksi Bahasa Isyarat Bisindo Menggunakan Metode Machine Learning
Penelitian ini bertujuan untuk merancang aplikasi yang menggunakan metode machine learning untuk mendeteksi gerakan dan pola tangan dalam Bahasa Isyarat Indonesia (BISINDO). Komuni...
Model Deep Learning untuk Penerjemah Bahasa Isyarat SIBI dengan Arsitektur Transfer Learning
Model Deep Learning untuk Penerjemah Bahasa Isyarat SIBI dengan Arsitektur Transfer Learning
Orang-Orang dengan disabilitas tuna wicara serta tunarungu memiliki kesulitan ketika berkomunikasi dengan orang non disabilitas dikarenakan mereka menggunakan bahasa isyarat yang j...
Penggunaan Bahasa Sunda Pada Pembelajaran Bahasa Inggris
Penggunaan Bahasa Sunda Pada Pembelajaran Bahasa Inggris
ABSTRAK Bahasa Sunda merupakan bahasa pertama masyarakat Jawa Barat dan tidak sedikit orang yang menggunakan bahasa sunda diberbagai aspek kehidupan, salah satunya dalam pendidikan...

Back to Top