Javascript must be enabled to continue!
KEEGALITERAN SAPAAN ANDA PADA RANAH AKADEMIK (Egalitarian of Anda as Term of Address in Academic Domain)
View through CrossRef
Abstrak Sapaan Anda merupakan sapaan yang direkayasa untuk berpadanan dengan sapaan you yang egaliter dalam bahasa Inggris. Idealnya, ranah akademis yang egaliter menggunakan sapaan Anda sebagai sapaan egaliter. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gambaran penggunaan sapaan Anda yang egaliter pada ranah akademik dengan mendeskripsikan penggunaan sapaan Anda setelah perekayasaannya, penggunaan sapaan Anda dalam pola sapaan pada ranah akademik termutakhir, dan faktor bahasa ibu yang memengaruhi penggunaan sapaan Anda. Dengan kampus dan pertemuan ilmiah sebagai tempat sumber penyediaan data dan dengan menghubungbandingkan data untuk membangun pola penggunaan sapaan Anda dalam ranah akademik, diketahui bahwa pada ranah akademik, sapaan Anda hanya dapat ditujukan kepada mitra tutur yang (1) status jabatannya lebih rendah, berusia lebih muda, dan tidak dikenal; (2) status jabatannya lebih rendah, berusia lebih muda, dan dikenal; (3) status jabatannya lebih rendah, berusia sama atau lebih tua, dan tidak dikenal; (4) status jabatannya sama, berusia lebih muda atau seusia, dan tidak dikenal.Kata Kunci: sapaan, Anda, egaliter, ranah akademikAbstactAddress term Anda is an engineered term of address as equal as an egalitarian English term of address you. Ideally, an egalitarian academic domain uses address term Anda as an egalitarian term of address. This study aims to describe the use of egalitarian address term Anda in the academic domain by describing the use of address term Anda after engineering, the use of address term Anda in the term of address pattern in the latest academic domain, and mother tongue factors that influence the uses of address term Anda. By using campus and scientific meetings as a source of data provision and by connecting data to build patterns of use of your greeting in the academic domain, it can be concluded that address term Anda can only be addressed to the collocutor(s) who (1) has a lower status, younger, and unknown; (2) the position status is lower, younger, and known; (3) the position status is lower, same age or older, and unknown; (4) the position status is the same, younger or same age, and unknown.
Title: KEEGALITERAN SAPAAN ANDA PADA RANAH AKADEMIK (Egalitarian of Anda as Term of Address in Academic Domain)
Description:
Abstrak Sapaan Anda merupakan sapaan yang direkayasa untuk berpadanan dengan sapaan you yang egaliter dalam bahasa Inggris.
Idealnya, ranah akademis yang egaliter menggunakan sapaan Anda sebagai sapaan egaliter.
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gambaran penggunaan sapaan Anda yang egaliter pada ranah akademik dengan mendeskripsikan penggunaan sapaan Anda setelah perekayasaannya, penggunaan sapaan Anda dalam pola sapaan pada ranah akademik termutakhir, dan faktor bahasa ibu yang memengaruhi penggunaan sapaan Anda.
Dengan kampus dan pertemuan ilmiah sebagai tempat sumber penyediaan data dan dengan menghubungbandingkan data untuk membangun pola penggunaan sapaan Anda dalam ranah akademik, diketahui bahwa pada ranah akademik, sapaan Anda hanya dapat ditujukan kepada mitra tutur yang (1) status jabatannya lebih rendah, berusia lebih muda, dan tidak dikenal; (2) status jabatannya lebih rendah, berusia lebih muda, dan dikenal; (3) status jabatannya lebih rendah, berusia sama atau lebih tua, dan tidak dikenal; (4) status jabatannya sama, berusia lebih muda atau seusia, dan tidak dikenal.
Kata Kunci: sapaan, Anda, egaliter, ranah akademikAbstactAddress term Anda is an engineered term of address as equal as an egalitarian English term of address you.
Ideally, an egalitarian academic domain uses address term Anda as an egalitarian term of address.
This study aims to describe the use of egalitarian address term Anda in the academic domain by describing the use of address term Anda after engineering, the use of address term Anda in the term of address pattern in the latest academic domain, and mother tongue factors that influence the uses of address term Anda.
By using campus and scientific meetings as a source of data provision and by connecting data to build patterns of use of your greeting in the academic domain, it can be concluded that address term Anda can only be addressed to the collocutor(s) who (1) has a lower status, younger, and unknown; (2) the position status is lower, younger, and known; (3) the position status is lower, same age or older, and unknown; (4) the position status is the same, younger or same age, and unknown.
Related Results
Perbedaan Kata Sapaan Oleh Penutur Bahasa Madura Di Pulau Madura dan Luar Pulau Madura: Studi Kasus Perbedaan Kata Sapaan Pada Narasi Acara Indonesia Bagus NET TV Episode ‘Sumenep Madura’ Dan ‘Probolinggo’
Perbedaan Kata Sapaan Oleh Penutur Bahasa Madura Di Pulau Madura dan Luar Pulau Madura: Studi Kasus Perbedaan Kata Sapaan Pada Narasi Acara Indonesia Bagus NET TV Episode ‘Sumenep Madura’ Dan ‘Probolinggo’
AbstrakKata sapaan merupakan kata yang digunakan oleh penutur untuk menyapa lawan tuturnya pada suatu peristiwa tutur. Kata sapaan ini memikili beberapa fungsi, seperti mempertahan...
Implementasi Ragam Salam Dalam Meningkatkan Perkembangan Sosial Emosional Anak
Implementasi Ragam Salam Dalam Meningkatkan Perkembangan Sosial Emosional Anak
Ragam sapaan merupakan berbagai gerakan yang dihasilkan dari sapaan berupa ucapan salam kepada seseorang yang akan berdampak pada interaksi sosial secara individu. Ragam sapaan mer...
Obat Aborsi Bandung | WA : 0858 6506 9949 | Obat Penggugur Kandungan Bandung | Obat Telat Bulan Bandung | Obat Cytotec Bandung | Obat Pelancar Haid Bandung
Obat Aborsi Bandung | WA : 0858 6506 9949 | Obat Penggugur Kandungan Bandung | Obat Telat Bulan Bandung | Obat Cytotec Bandung | Obat Pelancar Haid Bandung
Jual Obat Aborsi Bandung | Obat Penggugur kandungan Bandung | Pil Aborsi Janin Bandung | Obat Pil Penggugur Kandungan Bandung | Alamat Klinik Jual Obat Aborsi Bandung | Apotik Jual...
Academic Freedom and Educational Responsibility in Malaysian Higher Institutions of Learning
Academic Freedom and Educational Responsibility in Malaysian Higher Institutions of Learning
New challenges of academic freedom and educational responsibility in Malaysian higher institutions of learning had been of great concern to all parties alike. However, academic fre...
Kecerdasan Emosi dan Resiliensi Akademik Sebagai Prediktor Prestasi Akademik Mahasiswa
Kecerdasan Emosi dan Resiliensi Akademik Sebagai Prediktor Prestasi Akademik Mahasiswa
Dalam konteks pendidikan tinggi di Indonesia, Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) menjadi indikator utama dalam menilai keberhasilan akademik. Namun, tidak semua mahasiswa mampu mencap...
Pengaruh Academic Self-Efficacy terhadap Stres Akademik pada Mahasiswa Skripsi Fakultas Kedokteran
Pengaruh Academic Self-Efficacy terhadap Stres Akademik pada Mahasiswa Skripsi Fakultas Kedokteran
Abstract. Final-year medical students working on their theses face high levels of academic stress due to the burden of completing their final assignments and the demands of a dense...
Peran Regulasi Emosi Terhadap Stres Akademik Pada Mahasiswa Pemegang Beasiswa
Peran Regulasi Emosi Terhadap Stres Akademik Pada Mahasiswa Pemegang Beasiswa
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat peran regulasi emosi terhadap stres akademik pada mahasiswa pemegang beasiswa Universitas Islam Indonesia. Peneli...
FAKTOR-FAKTOR YANG BEHUBUNGAN DENGAN BURNOUT AKADEMIK PADA MAHASISWA KEDOKTERAN
FAKTOR-FAKTOR YANG BEHUBUNGAN DENGAN BURNOUT AKADEMIK PADA MAHASISWA KEDOKTERAN
ABSTRAK
Perubahan proses pembelajaran pada saat pandemi Covid-19 menyebabkan mahasiswa harus beradaptasi pada seluruh aspek pembelajaran dan dibutuhkan adaptasi mahasiswa yang bil...


