Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

EFEK PROTEKTIF PROBIOTIK KEFIR PADA ORGAN REPRODUKSI HEWAN COBA

View through CrossRef
Kefir merupakan produk probiotik yang berasal dari fermentasi susu kambing atau susu sapi.  Fermentasi kefir menggunakan kefir grains yang memiliki komposisi mikrobiologi kompleks, meliputi bakteri asam laktat, ragi (yeast), dan fungi.  Kefir memiliki kandungan yang unik, yaitu kefiran yang merupakan jenis eksopolisakarida potensial pada kefir grains memiliki aktivitas antioksidan yang kuat. Selain sebagai antioksidan poten, manfaat kefir juga sebagai agen antimutagenik, antitumor, antiinflamasi, radical scavenging, dan agen pereduksi stres oksidatif. Banyak sekali khasiat kefir bagi kesehatan, tetapi belum banyak yang menguji efek kefir pada organ reproduksi. Oleh karena itu, pada tinjauan literatur ini akan memaparkan beberapa hasil penelitian mengenai efek protektif kefir sebagai probiotik dan agen antioksidan pada organ reproduksi hewan coba betina dan jantan. Metode penelitian yang digunakan adalah dengan melakukan penelurusan data sekunder. Data yang diambil pada tinjauan literatur kali ini berasal dari hasil penelitian eksperimental pada hewan coba. Sumber data didapatkan dari publikasi jurnal dengan kriteria true experimental, open access berbahasa Inggris yang terindeks Google Scholar dengan rentang waktu 2014-2024, jenis kefir yang digunakan dalam penelitian adalah yang berbahan susu, dan efek proteksi kefir yang diteliti terhadap organ reproduksi hewan coba baik jantan maupun betina. Studi literatur menunjukkan efek protektif kefir pada organ reproduksi ovarium, uterus, testis, dan karakteristik air mani hewan coba.
Title: EFEK PROTEKTIF PROBIOTIK KEFIR PADA ORGAN REPRODUKSI HEWAN COBA
Description:
Kefir merupakan produk probiotik yang berasal dari fermentasi susu kambing atau susu sapi.
  Fermentasi kefir menggunakan kefir grains yang memiliki komposisi mikrobiologi kompleks, meliputi bakteri asam laktat, ragi (yeast), dan fungi.
  Kefir memiliki kandungan yang unik, yaitu kefiran yang merupakan jenis eksopolisakarida potensial pada kefir grains memiliki aktivitas antioksidan yang kuat.
Selain sebagai antioksidan poten, manfaat kefir juga sebagai agen antimutagenik, antitumor, antiinflamasi, radical scavenging, dan agen pereduksi stres oksidatif.
Banyak sekali khasiat kefir bagi kesehatan, tetapi belum banyak yang menguji efek kefir pada organ reproduksi.
Oleh karena itu, pada tinjauan literatur ini akan memaparkan beberapa hasil penelitian mengenai efek protektif kefir sebagai probiotik dan agen antioksidan pada organ reproduksi hewan coba betina dan jantan.
Metode penelitian yang digunakan adalah dengan melakukan penelurusan data sekunder.
Data yang diambil pada tinjauan literatur kali ini berasal dari hasil penelitian eksperimental pada hewan coba.
Sumber data didapatkan dari publikasi jurnal dengan kriteria true experimental, open access berbahasa Inggris yang terindeks Google Scholar dengan rentang waktu 2014-2024, jenis kefir yang digunakan dalam penelitian adalah yang berbahan susu, dan efek proteksi kefir yang diteliti terhadap organ reproduksi hewan coba baik jantan maupun betina.
Studi literatur menunjukkan efek protektif kefir pada organ reproduksi ovarium, uterus, testis, dan karakteristik air mani hewan coba.

Related Results

Perbedaan Daya Hambat Kefir Susu Kambing dengan Kefir Susu Sapi Terhadap Escherichia coli secara In Vitro
Perbedaan Daya Hambat Kefir Susu Kambing dengan Kefir Susu Sapi Terhadap Escherichia coli secara In Vitro
Latar Belakang. Kefir merupakan produk susu fermentasi dari Kaukasus. Komposisinya didominasi oleh bakteri asam laktat (BAL) dan zat metabolit sekunder yang dihasilkannya seperti b...
Pekmez ve Erik Kullanılarak Üretilen Kefirlerin Bazı Kalite Kriterlerinin Belirlenmesi
Pekmez ve Erik Kullanılarak Üretilen Kefirlerin Bazı Kalite Kriterlerinin Belirlenmesi
The aim of this study is to determine the quality characteristics of kefir by developing different flavours in order to increase its consumption. Plum (10%) and molasses (7.5%) whi...
Transdisciplinary Tactics and Prospects for Medical and Commercial Advancement in Kefir
Transdisciplinary Tactics and Prospects for Medical and Commercial Advancement in Kefir
Background: Kefir, a fermented milk beverage with a rich cultural heritage, has garnered significant attention due to its health benefits and commercial potential. This study explo...
Perbedaan Kualitas Kimiawi Kefir Susu Sapi, Susu Kedelai, Dan Susu Kacang Merah
Perbedaan Kualitas Kimiawi Kefir Susu Sapi, Susu Kedelai, Dan Susu Kacang Merah
Kefir is obtained through the fermentation process of milk using a starter in the form of kefir grains containing Streptococcus sp., Lactobacilli and several types of nonpatogenous...
Respon Siswa Madrasah Aliyah Terhadap Pelatihan Pembuatan Kefir
Respon Siswa Madrasah Aliyah Terhadap Pelatihan Pembuatan Kefir
Kefir is an average result of fermented milk using kefir grains as a starter that contains lactic acid bacteria and yeast. Kefir drinks are believed to affect the balance of intest...
Jurnal Aplikasi Adopt Me
Jurnal Aplikasi Adopt Me
Sekarang ini banyak sekali Animal Abuse di Indonesia. Otomatis kebutuhan untuk hewan-hewan untuk diadopsi itu akan semakin meningkat. Kemudian, banyak isu soal daging anjing atau k...
Pengaruh Probiotik Em4 Terhadap Pertumbuhan dan Sintasan Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus)
Pengaruh Probiotik Em4 Terhadap Pertumbuhan dan Sintasan Benih Ikan Nila (Oreochromis niloticus)
Probiotik Effective Microorganisme 4 (EM4) mengandung 90% bakteri Lactobacillus casei dan Streptomyces casei yang mampu meningkatkan daya serap nutrisi dalam pakan, sehingga dapat ...
Faktor yang Mempengaruhi Perilaku dan Persepsi Dokter Hewan Bali Terhadap Penggunaan Antimikroba dan Resistensi Antimikroba
Faktor yang Mempengaruhi Perilaku dan Persepsi Dokter Hewan Bali Terhadap Penggunaan Antimikroba dan Resistensi Antimikroba
Resistensi antimikroba (AMR) adalah kemampuan bakteri untuk menahan efek obat, sehingga bakteri tidak mati setelah pemberian antimikroba dan fungsi obat tersebut tidak berkerja sam...

Back to Top