Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Implementasi Teknologi Mobile untuk Pelaporan Kemajuan Kerja Proyek Jasa Konstruksi

View through CrossRef
Pekerjaan konstruksi bangunan memiliki tingkat resiko yang tinggi. Salah satu cara mengontrol resiko dari pekerjaan kontruksi adalah dilakukannya proses pengawasan. Permasalahan muncul pada saat pengawasan yang tidak optimal, seperti: inkonsisten jadwal pengawasan, keterlambatan pelaporan pekerjaan dan pengawasan suplai material. Permasalahan pengawasan yang tidak optimal cenderung disebabkan oleh jarak antar pekerjaan kontruksi yang jauh, mengingat seorang pengawas lapangan dapat melakukan pengawasan di beberapa lokasi pekerjaan kontruksi. Seiring dengan kemajuan ilmu teknologi informasi khususnya di bidang Teknologi mobile, aplikasi pemantauan atau pengawasan menjadi solusi untuk pelaporan yang bersifat cepat, praktis, informatif dan terdokumentasi untuk pengawasan pekerjaan kontruksi. Dalam penelitian ini, dibuat aplikasi mobile untuk pelaporan kemajuan proyek jasa kontruksi yang dapat dilihat secara langsung oleh perusahaan kontruksi berbasis android dan web. Aplikasi dilengkapi dengan layanan webservice yang berfungsi untuk menghubungkan antara data antara kedua buah aplikasi, yaitu web dan android. Aplikasi mobile yang diimplementasikan memiliki fitur untuk melakukan pengiriman hasil kemajuan dalam format teks, gambar dan video. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi berbasis web dan mobile yang dibuat dapat digunakan untuk membantu pengawasan pekerjaan kontruksi dan melakukan monitoring perkembangan proyek.
Title: Implementasi Teknologi Mobile untuk Pelaporan Kemajuan Kerja Proyek Jasa Konstruksi
Description:
Pekerjaan konstruksi bangunan memiliki tingkat resiko yang tinggi.
Salah satu cara mengontrol resiko dari pekerjaan kontruksi adalah dilakukannya proses pengawasan.
Permasalahan muncul pada saat pengawasan yang tidak optimal, seperti: inkonsisten jadwal pengawasan, keterlambatan pelaporan pekerjaan dan pengawasan suplai material.
Permasalahan pengawasan yang tidak optimal cenderung disebabkan oleh jarak antar pekerjaan kontruksi yang jauh, mengingat seorang pengawas lapangan dapat melakukan pengawasan di beberapa lokasi pekerjaan kontruksi.
Seiring dengan kemajuan ilmu teknologi informasi khususnya di bidang Teknologi mobile, aplikasi pemantauan atau pengawasan menjadi solusi untuk pelaporan yang bersifat cepat, praktis, informatif dan terdokumentasi untuk pengawasan pekerjaan kontruksi.
Dalam penelitian ini, dibuat aplikasi mobile untuk pelaporan kemajuan proyek jasa kontruksi yang dapat dilihat secara langsung oleh perusahaan kontruksi berbasis android dan web.
Aplikasi dilengkapi dengan layanan webservice yang berfungsi untuk menghubungkan antara data antara kedua buah aplikasi, yaitu web dan android.
Aplikasi mobile yang diimplementasikan memiliki fitur untuk melakukan pengiriman hasil kemajuan dalam format teks, gambar dan video.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi berbasis web dan mobile yang dibuat dapat digunakan untuk membantu pengawasan pekerjaan kontruksi dan melakukan monitoring perkembangan proyek.

Related Results

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Manajer Proyek pada Proyek Konstruksi
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Manajer Proyek pada Proyek Konstruksi
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Manajer Proyek pada Proyek KonstruksiThe Factors That Affecting Performance of Project Manager In Project ContructionAmri GunastiJurusan Tek...
SISTEM INFORMASI SEBAGAI KEILMUAN YANG MULTIDISIPLINER
SISTEM INFORMASI SEBAGAI KEILMUAN YANG MULTIDISIPLINER
Saat ini, dibandingkan dengan negara sekitar, di manakah posisi Indonesia? Tepat sesaat sebelum pandemi, World bank mengkategorikan Indonesia pada posisi upper middle income dan PB...
Aspek Hukum dalam Konstruksi dan Administrasi Konstruksi di Indonesia
Aspek Hukum dalam Konstruksi dan Administrasi Konstruksi di Indonesia
Sektor konstruksi di Indonesia memiliki peran penting dalam pembangunan infrastruktur yang mendukung pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat. Namun, sektor ini juga mengha...
KAJIAN LITERATUR SISTE MATIK PADA RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DALAM PROYEK KONSTRUKSI BANGUNAN
KAJIAN LITERATUR SISTE MATIK PADA RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DALAM PROYEK KONSTRUKSI BANGUNAN
Secara umum permasalah Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) masih terabaikan dengan masih tingginya angka kecelakaan kerja yang terjadi di Indonesia. Penyelengga...
ANALISIS RISIKO LAHAN HIBAH PADA PROYEK KONSTRUKSI DI KABUPATEN NIAS SELATAN
ANALISIS RISIKO LAHAN HIBAH PADA PROYEK KONSTRUKSI DI KABUPATEN NIAS SELATAN
Nias Selatan sebagai daerah otonomi baru, pembangunan di berbagai bidang terus ditingkatkan terutama di bidang konstruksi. Namun demikian, pekerjaan proyek konstruksi sering ...
VARIABEL KECELAKAAN KERJA PROYEK UNDERPASS- STUDI KASUS UNDERPASS BULAK KAPAL BEKASI
VARIABEL KECELAKAAN KERJA PROYEK UNDERPASS- STUDI KASUS UNDERPASS BULAK KAPAL BEKASI
Suatu proyek konstruksi memiliki kemungkinan terjadinya risiko kecelakaan kerja sehingga perlu adanya sistem keselamatan kerja konstruksi. Kecelakaan kerja pada proyek konstruksi d...
ANALISIS DAN PERANCANGAN MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK STUDI KASUS : PT. EKIOSKU
ANALISIS DAN PERANCANGAN MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK STUDI KASUS : PT. EKIOSKU
Seiring dengan banyaknya proyek yang diterima dan harus diselesaikan tepat waktu oleh PT. Ekiosku, maka dibutuhkan sistem informasi yang dapat digunakan untuk memanajemen proyek. M...
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR DOMINANMANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA KEUANGAN PROYEK TAHAP KONSTRUKSI
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR DOMINANMANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA KEUANGAN PROYEK TAHAP KONSTRUKSI
Dalam setiap aktivitas proyek tentu mengandung unsur risiko, semakin komplek sebuah proyek semakin besarrisiko yang akan terjadi. Kurangnya perhatian terhadap manajemen risiko dapa...

Back to Top