Javascript must be enabled to continue!
Pengaruh Self Control terhadap Binge-Watching pada Remaja Penggemar K-Drama
View through CrossRef
Abstract. This study aims to analyze the influence of self-control on binge-watching behavior among K-Drama fans in Indonesia. Using a quantitative approach, data were collected from 110 adolescents aged 18–22 years through a questionnaire. The measurement tools included the Self-Control Scale (SCS) and the Binge-Watching Engagement and Symptoms Questionnaire (BWESQ). The analysis results indicate that self-control has a significant impact on binge-watching behavior. Adolescents with low self-control levels are more likely to engage in excessive binge-watching, which can negatively affect their mental and physical health. This research provides insights into the importance of developing self-control as an effort to reduce excessive binge-watching behavior among adolescents.
Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh self-control terhadap perilaku binge-watching pada remaja penggemar K-Drama di Indonesia. Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, data dikumpulkan dari 110 remaja berusia 18–22 tahun melalui kuesioner. Alat ukur meliputi Self-Control Scale (SCS) dan Binge-Watching Engagement and Symptoms Questionnaire (BWESQ). Hasil analisis menunjukkan bahwa self-control memiliki pengaruh signifikan terhadap perilaku binge-watching. Remaja dengan tingkat self-control yang rendah lebih cenderung mengalami binge-watching secara berlebihan, yang dapat berdampak negatif pada kesehatan mental dan fisik. Penelitian ini memberikan wawasan mengenai pentingnya pengembangan self-control sebagai upaya mengurangi perilaku binge-watching berlebihan pada remaja.
Universitas Islam Bandung (Unisba)
Title: Pengaruh Self Control terhadap Binge-Watching pada Remaja Penggemar K-Drama
Description:
Abstract.
This study aims to analyze the influence of self-control on binge-watching behavior among K-Drama fans in Indonesia.
Using a quantitative approach, data were collected from 110 adolescents aged 18–22 years through a questionnaire.
The measurement tools included the Self-Control Scale (SCS) and the Binge-Watching Engagement and Symptoms Questionnaire (BWESQ).
The analysis results indicate that self-control has a significant impact on binge-watching behavior.
Adolescents with low self-control levels are more likely to engage in excessive binge-watching, which can negatively affect their mental and physical health.
This research provides insights into the importance of developing self-control as an effort to reduce excessive binge-watching behavior among adolescents.
Abstrak.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh self-control terhadap perilaku binge-watching pada remaja penggemar K-Drama di Indonesia.
Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, data dikumpulkan dari 110 remaja berusia 18–22 tahun melalui kuesioner.
Alat ukur meliputi Self-Control Scale (SCS) dan Binge-Watching Engagement and Symptoms Questionnaire (BWESQ).
Hasil analisis menunjukkan bahwa self-control memiliki pengaruh signifikan terhadap perilaku binge-watching.
Remaja dengan tingkat self-control yang rendah lebih cenderung mengalami binge-watching secara berlebihan, yang dapat berdampak negatif pada kesehatan mental dan fisik.
Penelitian ini memberikan wawasan mengenai pentingnya pengembangan self-control sebagai upaya mengurangi perilaku binge-watching berlebihan pada remaja.
Related Results
PERAN TATA KELOLA PERUSAHAAN DALAM MEMODERASI PENGARUH IMPLEMANTASI GREEN ACCOUNTING, CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN FIRM SIZE TERHADAP KINERJA KEUANGAN
PERAN TATA KELOLA PERUSAHAAN DALAM MEMODERASI PENGARUH IMPLEMANTASI GREEN ACCOUNTING, CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN FIRM SIZE TERHADAP KINERJA KEUANGAN
This study examines the role of corporate governance in moderating the influence of green accounting disclosure, corporate social responsibility (CSR), and firm size on the financi...
Konsumsi Media, Gender, dan Binge-Watching
Konsumsi Media, Gender, dan Binge-Watching
Abstract. Media consumption refers to an activity carried out by individuals or groups in consuming various forms of available media such as movies. The media available in the digi...
Pengaruh Self-control terhadap Perilaku Merokok Remaja
Pengaruh Self-control terhadap Perilaku Merokok Remaja
Abstract. The increasing number of adolescent smokers each year has made Indonesia one of the countries with a high adolescent smoking population (Syakriah, 2022). This study aims ...
Eating Behaviors
Eating Behaviors
Objective Previous studies that have investigated the relationshipbetween binge eating and the long-term outcome of bariatric surgeryhave shown mixed results. Does binge eating bef...
Pendampingan Kader Posyandu Dalam Meningkatkan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi Remaja
Pendampingan Kader Posyandu Dalam Meningkatkan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi Remaja
Permasalahan kesehatan remaja di Indonesia semakin kompleks yang harus ditangani secara komprehensif dan terintegrasi dengan melibatkan unsur dari lintas program dan lintas sektor ...
STRUKTUR DRAMATIK PERTUNJUKAN DRAMA KLASIK SANGGAR TEATER MINI LAKON DEWA RUCI KAJIAN BENTUK DAN FUNGSI
STRUKTUR DRAMATIK PERTUNJUKAN DRAMA KLASIK SANGGAR TEATER MINI LAKON DEWA RUCI KAJIAN BENTUK DAN FUNGSI
ABSTRAK
Pada dasarnya nilai pendidikan karakter mempunyai tiga bagian yang saling bekaitan, yaitu pengetahuan moral, penghayatan moral dan perilaku moral. Oleh karena...
Orang Tua Sebagai Supporting System: Penanganan Anak Remaja Yang Mengalami Depresi
Orang Tua Sebagai Supporting System: Penanganan Anak Remaja Yang Mengalami Depresi
Remaja merupakan masa pencarian jati diri pada sebuah proses kehidupan. Tidak sedikit remaja yang melakukan tindakan-tindakan eksplorasi di fase ini. Tindakan-tindakan tersebut dap...
Menulis Fanfiction di Wattpad sebagai Produktivitas Fandom
Menulis Fanfiction di Wattpad sebagai Produktivitas Fandom
Fandom pada awalnya dianggap pasif karena menjadi pihak yang hanya mengkonsumsi konten dari media. Budaya partisipasi membuat kegiatan penggemar dalam fandom mengalami pergeseran m...


