Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Teori dan Praktik Kinematika Robot Lengan

View through CrossRef
Robot makin banyak diterapkan dalam dunia industri dan kehidupan sehari-hari. Robot dimanfaatkan untuk membantu pekerjaan manusia agar manusia dapat menyelesaikan pekerjaan lebih efektif dan akurat. Dari berbagai jenis robot yang ada, robot lengan atau robot manipulator merupakan salah satu jenis robot yang paling banyak diterapkan, khususnya pada pekerjaan di industri. Agar dapat menggerakkan robot lengan sesuai dengan dengan keinginan, pengguna harus memahami kinematika robot lengan. Kinematika merupakan keilmuan untuk mempelajari pergerakan dari bagian-bagian robot tanpa memperhatikan gaya yang menyebabkan pergerakan itu. Perpindahan setiap bagian penyusun robot lengan akan menghasilkan perubahan posisi akhir dari robot lengan. Buku ini membahas keilmuan dasar yang diperlukan dalam mempelajari perpindahan lengan robot secara mendalam melalui teori dan praktik yang dihimpun dalam beberapa bab. Pokok bahasan yang dibahas meliputi jenis dan bagian robot, sistem koordinat, gerak rotasi dan translasi, kinematika maju, kinematika balik, serta praktik pemrograman pada perangkat robot lengan sederhana yang dikendalikan melalui mikrokontroler. Buku ini sangat cocok untuk mahasiswa, dosen, atau masyarakat umum yang tertarik untuk mempelajari pengetahuan dasar tentang robot lengan. Penjelasan terkait mekanisme pergerakan robot lengan pada titik koordinat disampaikan secara sederhana dengan dilengkapi gambar ilustrasi agar mudah dipahami. Penjelasan tentang kinematika robot lengan juga dituliskan dalam persamaan matematis yang jelas dan terstruktur. Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan contoh praktik pemrograman robot lengan menggunakan Arduino dan motor servo. Melalui praktik perangkat yang dibahas dalam buku ini, pembaca akan mendapatkan kemudahan dalam mempelajari dan memahami teori kinematika robot lengan.
Universitas Brawijaya Press
Title: Teori dan Praktik Kinematika Robot Lengan
Description:
Robot makin banyak diterapkan dalam dunia industri dan kehidupan sehari-hari.
Robot dimanfaatkan untuk membantu pekerjaan manusia agar manusia dapat menyelesaikan pekerjaan lebih efektif dan akurat.
Dari berbagai jenis robot yang ada, robot lengan atau robot manipulator merupakan salah satu jenis robot yang paling banyak diterapkan, khususnya pada pekerjaan di industri.
Agar dapat menggerakkan robot lengan sesuai dengan dengan keinginan, pengguna harus memahami kinematika robot lengan.
Kinematika merupakan keilmuan untuk mempelajari pergerakan dari bagian-bagian robot tanpa memperhatikan gaya yang menyebabkan pergerakan itu.
Perpindahan setiap bagian penyusun robot lengan akan menghasilkan perubahan posisi akhir dari robot lengan.
Buku ini membahas keilmuan dasar yang diperlukan dalam mempelajari perpindahan lengan robot secara mendalam melalui teori dan praktik yang dihimpun dalam beberapa bab.
Pokok bahasan yang dibahas meliputi jenis dan bagian robot, sistem koordinat, gerak rotasi dan translasi, kinematika maju, kinematika balik, serta praktik pemrograman pada perangkat robot lengan sederhana yang dikendalikan melalui mikrokontroler.
Buku ini sangat cocok untuk mahasiswa, dosen, atau masyarakat umum yang tertarik untuk mempelajari pengetahuan dasar tentang robot lengan.
Penjelasan terkait mekanisme pergerakan robot lengan pada titik koordinat disampaikan secara sederhana dengan dilengkapi gambar ilustrasi agar mudah dipahami.
Penjelasan tentang kinematika robot lengan juga dituliskan dalam persamaan matematis yang jelas dan terstruktur.
Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan contoh praktik pemrograman robot lengan menggunakan Arduino dan motor servo.
Melalui praktik perangkat yang dibahas dalam buku ini, pembaca akan mendapatkan kemudahan dalam mempelajari dan memahami teori kinematika robot lengan.

Related Results

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN PANJANG LENGAN TERHADAP KETERAMPILAN SERVIS ATAS KLUB BOLA VOLI PSVT PESUCEN
HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN PANJANG LENGAN TERHADAP KETERAMPILAN SERVIS ATAS KLUB BOLA VOLI PSVT PESUCEN
Permasalahan dalam penlitian ini yaitu ketika pemain melakukan pukulan yang kurang bertenaga sehingga saat melakukan servis atas dapat diterima dengan mudah oleh lawan, dan saat me...
CORRELATION OF MUSCLE STRENGTH ON SLEEVE AND LONG SLEEVE TRAFFIC FOREHAND STUDENTS JPOK FKIP UNIVERSITY OF LAMBUNG MANGKURAT BANJARBARU
CORRELATION OF MUSCLE STRENGTH ON SLEEVE AND LONG SLEEVE TRAFFIC FOREHAND STUDENTS JPOK FKIP UNIVERSITY OF LAMBUNG MANGKURAT BANJARBARU
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1). Korelasi antara kekuatan otot lengan terhadap kemampuan forehand pemain tenis meja JPOK FKIP ULM. 2). Korelasi antara panjang le...
Pemodelan Robot Kinematik Manipulator menggunakan MATLAB
Pemodelan Robot Kinematik Manipulator menggunakan MATLAB
Manipulator robot memiliki 4 DOF (Degree of Freedom), semua sambungan bersifat revolute serta dilengkapi dengan pointer di end-effector. Proyek ini bertujuan untuk menganalisis kin...
HARDWARE CONTROL PADA ROBOT PEMINDAH BUNGA
HARDWARE CONTROL PADA ROBOT PEMINDAH BUNGA
<p>Teknologi robot yang berkembang pesat saat ini diharapkan dapat bermanfaat untuk segala bidang salah satunya adalah bidang rumah tangga. Pada penelitian ini dirancang dan ...
The robot null space : new uses for new robotic systems
The robot null space : new uses for new robotic systems
This doctoral thesis deals with the use of the robot redundancy to execute several tasks simultaneously at different levels of priority and its application to two different robotic...
Implementasi Kinematika Trajectory Lingkaran pada Robot Roda Mecanum
Implementasi Kinematika Trajectory Lingkaran pada Robot Roda Mecanum
Abstract - The movement of the non-holonomic mobile robot is still not efficient because it can only move forward, backward, and turn so that it requires a wheel platform that is a...
Hubungan Kekuatan Otot Lengan dan Kecepatan Reaksi Lengan dengan Frekuensi Pukulan Chudan Tsuki Olahraga Karate
Hubungan Kekuatan Otot Lengan dan Kecepatan Reaksi Lengan dengan Frekuensi Pukulan Chudan Tsuki Olahraga Karate
Penelitian ini adalah penelitian korelasional, Populasi dalam penelitian ini merupakan seluruh mahasiswa penjas angkatan 2017 berjumlah 120 orang. Sampel dalam penelitian ini berju...
RANCANG BANGUN ROBOT LINE FOLLOWER PEMADAM API MEMANFAATKAN FLAME SENSOR DAN BLUETOOTH BERBASIS ARDUINO
RANCANG BANGUN ROBOT LINE FOLLOWER PEMADAM API MEMANFAATKAN FLAME SENSOR DAN BLUETOOTH BERBASIS ARDUINO
Abstrak - Tujuan penelitian ini adalah membuat sistem monitoring ruangan yang berfungsi untuk memantau keberadaan api di dalam ruangan, dan membuat robot yang bisa  memadamkan api ...

Back to Top