Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Kampanye lewat Media Sosial Mengenai Pentingnya Daerah Resapan Air

View through CrossRef
The land conversion that is carried out will be very beneficial for the community, but unfortunately a lot of development is being carried out on catchment land that is not in accordance with existing regulations and does not pay attention to the capabilities of the land. If the development is not in accordance with the existing provisions regarding land conversion in catchment areas, then negative things such as annual flooding that occurs in the lower plains will have a negative impact on the community and also the government. Therefore, one of the efforts to raise public awareness about water catchment areas is to provide a basic understanding of water catchment areas, and also how to protect water catchment areas. Implementation of a social media campaign by uploading posts about water catchment areas is one of the intervention efforts that can be implemented by the community to protect the environment. Then the results of the social media campaign program are very effective because they can reach all levels of society who read them. So as to increase public understanding about water catchment areas and also move in preventing negative impacts from the conversion of water catchment areas. AbstrakAlih fungsi tanah yang di jalankan akan sangat dapat bermanfaat bagi masyarakat namun sayangnya banyak pembangunan yang di lakukan di tanah resapan yang tidak sesuai dengan ketentuan yang ada dan tidak memperhatikan kemampuan tanah. Jika pembangunan pada alih fungsi lahan pada daerah tanah resapan tidak sesuai dengan ketentuan yang ada maka hal negatif seperti banjir tahunan yang terjadi di dataran yang lebih rendah akan menjadi dampak yang buruk bagi masyarakat dan juga pemerintah. Maka dari itu salah satu upaya utuk menumbuhkan kesadaran masyarakat mengenai daerah resapan air adalah dengan memberikan pemahaman dasar tentang daerah resapan air dan juga cara menjaga daerah resapan air. Pelaksanaan kampanye media sosial dengan cara mengunggah postingan mengenai daerah resapan air menjadi salah satu upaya intervensi yang dapat di terapkan oleh masyarakat untuk menjaga lingkungan. Hasil dari program kampanye media sosial inu menjadi sangat efektif karena dapat menjangkau seluruh lapisan masyarakat yang membacanya. Sehingga menambah pemahaman masyarakat mengenai daerah resapan air dan juga bergerak dalam mencegah dampak negatif dari alih fungsi daerah resapan air.
Title: Kampanye lewat Media Sosial Mengenai Pentingnya Daerah Resapan Air
Description:
The land conversion that is carried out will be very beneficial for the community, but unfortunately a lot of development is being carried out on catchment land that is not in accordance with existing regulations and does not pay attention to the capabilities of the land.
If the development is not in accordance with the existing provisions regarding land conversion in catchment areas, then negative things such as annual flooding that occurs in the lower plains will have a negative impact on the community and also the government.
Therefore, one of the efforts to raise public awareness about water catchment areas is to provide a basic understanding of water catchment areas, and also how to protect water catchment areas.
Implementation of a social media campaign by uploading posts about water catchment areas is one of the intervention efforts that can be implemented by the community to protect the environment.
Then the results of the social media campaign program are very effective because they can reach all levels of society who read them.
So as to increase public understanding about water catchment areas and also move in preventing negative impacts from the conversion of water catchment areas.
AbstrakAlih fungsi tanah yang di jalankan akan sangat dapat bermanfaat bagi masyarakat namun sayangnya banyak pembangunan yang di lakukan di tanah resapan yang tidak sesuai dengan ketentuan yang ada dan tidak memperhatikan kemampuan tanah.
Jika pembangunan pada alih fungsi lahan pada daerah tanah resapan tidak sesuai dengan ketentuan yang ada maka hal negatif seperti banjir tahunan yang terjadi di dataran yang lebih rendah akan menjadi dampak yang buruk bagi masyarakat dan juga pemerintah.
Maka dari itu salah satu upaya utuk menumbuhkan kesadaran masyarakat mengenai daerah resapan air adalah dengan memberikan pemahaman dasar tentang daerah resapan air dan juga cara menjaga daerah resapan air.
Pelaksanaan kampanye media sosial dengan cara mengunggah postingan mengenai daerah resapan air menjadi salah satu upaya intervensi yang dapat di terapkan oleh masyarakat untuk menjaga lingkungan.
Hasil dari program kampanye media sosial inu menjadi sangat efektif karena dapat menjangkau seluruh lapisan masyarakat yang membacanya.
Sehingga menambah pemahaman masyarakat mengenai daerah resapan air dan juga bergerak dalam mencegah dampak negatif dari alih fungsi daerah resapan air.

Related Results

Perencanaan Teknis Pemanenan Air Hujan Terintegrasi dengan Sumur Resapan
Perencanaan Teknis Pemanenan Air Hujan Terintegrasi dengan Sumur Resapan
Hujan merupakan fenomena alam yang terjadi di suatu wilayah. Air hujan sangat bermanfaat untuk mengisi sumber air guna keperluan pertanian, domestik dan industri, namun air hujan y...
Efektivitas Lubang Resapan Biopori terhadap Laju Resapan (Infiltrasi) di Kampus 2 UKI TORAJA
Efektivitas Lubang Resapan Biopori terhadap Laju Resapan (Infiltrasi) di Kampus 2 UKI TORAJA
Di sekitaran area kampus 2 UKI TORAJA kecematan Tallunglipu sering di temukan genangan air akibat terjadinya curah hujan yang cukup tinggi dan juga laju resapan tanah terhadap air ...
Irlan Fery Jenis-Jenis Pajak Daerah, Retribusi Daerah Berpengaruh Terhadap Potensi Pendapatan Asli Daerah Era Covid-19
Irlan Fery Jenis-Jenis Pajak Daerah, Retribusi Daerah Berpengaruh Terhadap Potensi Pendapatan Asli Daerah Era Covid-19
Jenis-Jenis  Pajak  Daerah, Retribusi Daerah Berpengaruh Terhadap Potensi Pendapatan Asli Daerah Era Covid-19   Irlan Fery   Fakultas Ekonomi Akuntansi Seko...
PENERAPAN GEOTEKSTIL SEBAGAI INOVASI SUMUR RESAPAN UNTUK PENANGGULANGAN BANJIR DAN KETERSEDIAAN AIR TANAH
PENERAPAN GEOTEKSTIL SEBAGAI INOVASI SUMUR RESAPAN UNTUK PENANGGULANGAN BANJIR DAN KETERSEDIAAN AIR TANAH
Pemukiman di Kelurahan Beji Timur semakin padat sehingga lahan terbuka hijau semakin sedikit. Akibatnya resapan air ke dalam tanah semakin berkurang. Sehingga pada musim hujan terj...
Kampanye Media Sosial tentang “Air Pollution Awareness”
Kampanye Media Sosial tentang “Air Pollution Awareness”
The campaign related to "air pollution awareness" on social media accounts aims to instill public awareness about the impact caused by air pollution. One of the media that can be u...
PROBLEMATIKA PELAPORAN DANA KAMPANYE PADA PEMILU LEGISLATIF TAHUN 2019
PROBLEMATIKA PELAPORAN DANA KAMPANYE PADA PEMILU LEGISLATIF TAHUN 2019
Pendanaan kampanye adalah salah satu faktor penentu kemenangan pada kompetisi  Pemilu 2019. Tranparansi dan akuntabilitas laporan dana kampanye sangat  menentukan integritas Pemilu...
Kampanye Budaya Beberes di Media Sosial Instagram
Kampanye Budaya Beberes di Media Sosial Instagram
Abstract. This study discusses the culture of beberes campaign in Kentucky Fried Chicken in introducing self service facilities. The lack of concern for cleanliness is still a big ...

Back to Top