Javascript must be enabled to continue!
HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS BUGANGAN PADA BULAN JUNI TAHUN 2022
View through CrossRef
Kepuasan pasien adalah faktor utama pada saat meninjau ulang mutu pelayanan dengan menilai tanggapan pasien sesudah mendapatkan layanan. Puasnya pasien bergantung terhadap mutu pelayanan yang diberikan sesuai harapan pasien. Tujuan penelian ini untuk mengetahui bagaimana hubungan kualitas pelayanan kesehatan dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada Bulan Juni Tahun 2022. Jenis penelitian yang dipakai adalah penelitian kuantitatif menggunakan rancangan pendekatan Cross Sectional dengan populasi sebanyak 106 orang. Penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling dengan total 84 sampel. Hasil uji chi square terhadap reliability diperoleh nilai p value 0.000 < 0.05. Terhadap responsibility diperoleh nilai p value 0.043 < 0.05. Terhadap assurance diperoleh nilai p value 0.052 > 0.05. Terhadap empathy diperoleh nilai p value 0.015 < 0.05. Terhadap tangibility diperoleh nilai p value 0.002 < 0.05. Sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa ada hubungan dimensi reliability, responsibility, empathy dan tangibility dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada bulan Juni tahun 2022 dan tidak ada hubungan assurance dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada bulan Juni tahun 2022.
Politeknik Bina Trada Semarang
Title: HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS BUGANGAN PADA BULAN JUNI TAHUN 2022
Description:
Kepuasan pasien adalah faktor utama pada saat meninjau ulang mutu pelayanan dengan menilai tanggapan pasien sesudah mendapatkan layanan.
Puasnya pasien bergantung terhadap mutu pelayanan yang diberikan sesuai harapan pasien.
Tujuan penelian ini untuk mengetahui bagaimana hubungan kualitas pelayanan kesehatan dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada Bulan Juni Tahun 2022.
Jenis penelitian yang dipakai adalah penelitian kuantitatif menggunakan rancangan pendekatan Cross Sectional dengan populasi sebanyak 106 orang.
Penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling dengan total 84 sampel.
Hasil uji chi square terhadap reliability diperoleh nilai p value 0.
000 < 0.
05.
Terhadap responsibility diperoleh nilai p value 0.
043 < 0.
05.
Terhadap assurance diperoleh nilai p value 0.
052 > 0.
05.
Terhadap empathy diperoleh nilai p value 0.
015 < 0.
05.
Terhadap tangibility diperoleh nilai p value 0.
002 < 0.
05.
Sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa ada hubungan dimensi reliability, responsibility, empathy dan tangibility dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada bulan Juni tahun 2022 dan tidak ada hubungan assurance dengan kepuasan pasien rawat jalan di Puskesmas Bugangan pada bulan Juni tahun 2022.
Related Results
Hubungan mutu pelayanan kesehatan dengan kepuasan pasien di Puskesmas Rias Kabupaten Bangka Selatan
Hubungan mutu pelayanan kesehatan dengan kepuasan pasien di Puskesmas Rias Kabupaten Bangka Selatan
Latar Belakang: Kepuasan pasien merupakan salah satu indikator penting yang harus diperhatikan dalam pelayanan kesehatan. Kepuasan pasien adalah hasil penilaian pasien terhadap pel...
Persepsi Kepuasan Pasien Rawat Jalan Terhadap Kualitas Pelayanan Rawat Jalan
Persepsi Kepuasan Pasien Rawat Jalan Terhadap Kualitas Pelayanan Rawat Jalan
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi pasien terhadap kualitas layanan rawat jalan di Puskesmas Setu I. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pen...
Pengaruh Waktu Tunggu Terhadap Kepuasanpasien Di Unit Rawat Jalan Rumah Sakit Umum Doloksanggul Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2024
Pengaruh Waktu Tunggu Terhadap Kepuasanpasien Di Unit Rawat Jalan Rumah Sakit Umum Doloksanggul Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2024
Latar Belakang: Rumah Sakit Umum Daerah Doloksanggul adalah salah satu rumah sakit tipe C di Doloksanggul. Rumah Sakit Umum Daerah Doloksanggul diketahui bahwa dari 10 responden ya...
Hubungan Mutu Pelayanan Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan Di Puskesmas Batumandi Kabupaten Balangan Tahun 2021
Hubungan Mutu Pelayanan Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan Di Puskesmas Batumandi Kabupaten Balangan Tahun 2021
Data rekapitulasi pasien rawat jalan di Puskesmas Batumandi selama 3 tahun terakhir dari tahun 2019 hingga 2021 jumlah pasien rawat jalan di Puskesmas Batumandi mengalami penurunan...
Analisis Kepuasan Pasien Rawat Jalan terhadap Pelayanan Farmasi di Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung
Analisis Kepuasan Pasien Rawat Jalan terhadap Pelayanan Farmasi di Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung
ABSTRACK The drug administration worldview has moved from drug direction to medication and patient direction. Fulfil...
Kepuasan Pasien BPJS Kesehatan pada Pelayanan Kesehatan di Klinik Haji Medan Mabar
Kepuasan Pasien BPJS Kesehatan pada Pelayanan Kesehatan di Klinik Haji Medan Mabar
BPJS Kesehatan adalah Jaminan Kesehatan Nasional dengan salah satu fokus utamanya adalah meningkat kepuasan pesertanya yaitu penduduk Indonesia dengan target kepuasan pada tahun 20...
ANALISIS KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS WARUNGGUNUNG DAN PUSKESMAS BAROS TAHUN 2023
ANALISIS KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS WARUNGGUNUNG DAN PUSKESMAS BAROS TAHUN 2023
Salah satu indikator utama pemantauan kualitas pelayanan adalah kepuasan pelanggan, ini berasal dari fakta bahwa harapan pelanggan telah dipenuhi oleh layanan yang mereka terima. P...
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TERJADINYA DUPLIKASI NOMOR REKAM MEDIS PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT DAERAH MANGUSADA KABUPATEN BADUNG
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TERJADINYA DUPLIKASI NOMOR REKAM MEDIS PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT DAERAH MANGUSADA KABUPATEN BADUNG
Berdasarkan survey awal di Instalasi Rekam Medis, pada bulan Juni sampai dengan Juli 2021 didapatkan penomoran rekam medis pasien rawat jalan yang memiliki nomor ganda (duplikasi) ...


