Javascript must be enabled to continue!
ANALISIS ELEMEN VISUAL PADA DESAIN KEMASAN CHITATO RASA SAPI PANGGANG
View through CrossRef
<span>Kemasan merupakan salah satu faktor penting dalam industri produksi. Fenomena belanja modern juga menjadikan salah satu faktor kenapa sebuah kemasan menjadi penting. Dipengaruhi pula dengan gaya belanja self service menjadikan kemasan sebagai salah satu faktor penting dalam penjualan sebuah produk di berbagai macam kalangan. Salah satu pangsa pasar konsumen yang dianggap adalah remaja. Begitu banyak barang yang dikonsumsi oleh remaja dan makanan ringan berupa keripik kentang adalah salah satunya. Dari berbagai merek keripik kentang yang ada di pasaran, merek Chitato yang dipilih menjadi bahan penelitian. Merek ini dipilih karena merupakan merek yang dikenal luas. Produk sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah Chitato rasa sapi panggang. Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan menganalisis elemen-elemen desain yang terdapat di dalam suatu kemasan keripik kentang, dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskirptif berdasarkan teori desain, terutama desain anatomi kemasan oleh Silayoi & Speece. <br /> <br />Kata Kunci: Remaja, kemasan, Chitato, elemen desain, Silayoi & Speece. <br /> </span>
Title: ANALISIS ELEMEN VISUAL PADA DESAIN KEMASAN CHITATO RASA SAPI PANGGANG
Description:
<span>Kemasan merupakan salah satu faktor penting dalam industri produksi.
Fenomena belanja modern juga menjadikan salah satu faktor kenapa sebuah kemasan menjadi penting.
Dipengaruhi pula dengan gaya belanja self service menjadikan kemasan sebagai salah satu faktor penting dalam penjualan sebuah produk di berbagai macam kalangan.
Salah satu pangsa pasar konsumen yang dianggap adalah remaja.
Begitu banyak barang yang dikonsumsi oleh remaja dan makanan ringan berupa keripik kentang adalah salah satunya.
Dari berbagai merek keripik kentang yang ada di pasaran, merek Chitato yang dipilih menjadi bahan penelitian.
Merek ini dipilih karena merupakan merek yang dikenal luas.
Produk sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah Chitato rasa sapi panggang.
Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan menganalisis elemen-elemen desain yang terdapat di dalam suatu kemasan keripik kentang, dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskirptif berdasarkan teori desain, terutama desain anatomi kemasan oleh Silayoi & Speece.
<br /> <br />Kata Kunci: Remaja, kemasan, Chitato, elemen desain, Silayoi & Speece.
<br /> </span>.
Related Results
Analisis Fitur dan Elemen Desain Kemasan Bakpia Kenes Terhadap Persepsi Konsumen
Analisis Fitur dan Elemen Desain Kemasan Bakpia Kenes Terhadap Persepsi Konsumen
Kemasan merupakan salah satu alat pemasaran yang penting, tidak sekedar sebagai pembungkus. Hal ini dikarenakan desain pada kemasan merupakan salah satu pertimbangan konsumen dalam...
Analisis Elemen Visual Kemasan Indomie Goreng Edisi Ramadhan dalam Tinjauan Komunikasi Pemasaran
Analisis Elemen Visual Kemasan Indomie Goreng Edisi Ramadhan dalam Tinjauan Komunikasi Pemasaran
Pada Maret 2021, Indomie mengeluarkan tampilan kemasan yang berbeda dari biasanya. Ilustrasi utama dalam kemasan itu adalah piring kosong bewarna hitam dengan teks “Selamat Menunai...
ANALISIS DESAIN KEMASAN PRODUK UMKM MAKANAN TRADISIONAL LEMPER BERBAHAN ALAMI MEMILIKI DAYA TARIK DAN KETAHANAN MUTU PRODUK
ANALISIS DESAIN KEMASAN PRODUK UMKM MAKANAN TRADISIONAL LEMPER BERBAHAN ALAMI MEMILIKI DAYA TARIK DAN KETAHANAN MUTU PRODUK
Permasalahan pada produk UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) tradisonal yaitu belum adanya suatu analisis desain kemasan yang dapat menjadikan suatu daya tarik produk dan ketahanan p...
Analisa Desain Kemasan Dodol Betawi
Analisa Desain Kemasan Dodol Betawi
<p class="5Abstract">Perkembangan zaman yang semakin modern, membuat masyarakat membutuhkan sesuatu yang lebih praktis, kearifan lokal pada desain, material, dan bentuk, mula...
Pakan dari Kotoran Sapi Terfermentasi pada Performa Ayam Kampung Unggul
Pakan dari Kotoran Sapi Terfermentasi pada Performa Ayam Kampung Unggul
Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh pemberian kotoran sapi terfermentasi terhadap performa ayam kampung unggul balitbangtan. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Ra...
ELEMEN-ELEMEN ARSITEKTUR NEO-GOTIK PADA GEREJA POUK LAHAI ROI JAKARTA
ELEMEN-ELEMEN ARSITEKTUR NEO-GOTIK PADA GEREJA POUK LAHAI ROI JAKARTA
Abstrak - Gereja POUK Lahai Roi merupakan Gereja Oikumene yang terletak di Jakarta. Sekilas dapat terlihat elemen-elemen Arsitektur neo-Gotik pada gereja ini, seperti adanya menara...
PENGEMBANGAN SAPI POTONG BERBASIS SUMBERDAYA LAHAN DAN KELEMBAGAAN DI KABUPATEN GORONTALO
PENGEMBANGAN SAPI POTONG BERBASIS SUMBERDAYA LAHAN DAN KELEMBAGAAN DI KABUPATEN GORONTALO
ABSTRACT National beef consumption continues to increase from year to year, which is characterized by increase the number of requests. This condition is not accompanied by a number...
GAMBARAN PERBANDINGAN KADAR PROTEIN SUSU KEDELAI HOMEMADE DAN KEMASAN PABRIKAN
GAMBARAN PERBANDINGAN KADAR PROTEIN SUSU KEDELAI HOMEMADE DAN KEMASAN PABRIKAN
Protein adalah senyawa organik yang mengandung unsur penting bagi fungsi tubuh sebagai sumber energi. Sumber protein dapat diperoleh dari ikan, daging, dan biji-bijian. Salah satu ...


