Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Analisis Klaster terhadap Aktivitas Bongkar Muat Kendaraan di Pelabuhan Patimban Menggunakan K-Means dan K-Medoids

View through CrossRef
Abstract. Patimban Port is a national strategic port that plays a vital role in supporting vehicle import-export activities in Indonesia. However, variations in the intensity of loading and unloading activities between vessels affect the effectiveness of port resource allocation. This study aims to cluster vehicle loading and unloading activities at Patimban Port using clustering methods: K-Means and K-Medoids. A quantitative approach was applied, with the research object being the 2023 ship arrival report data (LK3), obtained from the Class II Patimban Port Authority Office. The data were collected from secondary sources, normalized using the Box-Cox transformation, and analyzed using both K-Means and K-Medoids methods. The clustering results were evaluated using the Davies-Bouldin Index, Dunn Index, and Calinski-Harabasz Index. The findings show that the K-Medoids method produces more optimal clustering results than K-Means, as indicated by better compactness and separation metrics. This study contributes to strategic decision-making by providing insights to improve the operational efficiency of the port through the clustering of vessel activity. Abstrak. Pelabuhan Patimban merupakan pelabuhan strategis nasional yang berperan penting dalam mendukung kegiatan ekspor-impor kendaraan di Indonesia. Namun, terdapat variasi intensitas aktivitas bongkar muat kendaraan antar kapal, yang berdampak pada efektivitas pengalokasian sumber daya pelabuhan. Penelitian ini bertujuan untuk mengelompokkan aktivitas bongkar muat kendaraan di Pelabuhan Patimban dengan menggunakan metode clustering K-Means dan K-Medoids. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan objek penelitian berupa data laporan kedatangan kapal (LK3) tahun 2023 yang diperoleh dari Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas II Patimban. Data dikumpulkan melalui sumber sekunder dan diolah menggunakan transformasi Box-Cox, kemudian dianalisis dengan metode K-Means dan K-Medoids. Evaluasi hasil pengelompokan dilakukan menggunakan Davies-Bouldin Index, Dunn Index, dan Calinski-Harabasz Index. Hasil menunjukkan bahwa metode K-Medoids menghasilkan pengelompokan yang lebih optimal dibandingkan K-Means, dengan nilai evaluasi yang menunjukkan tingkat kekompakan dan pemisahan klaster yang lebih baik. Penelitian ini memberikan kontribusi dalam pengambilan keputusan strategis terkait efisiensi operasional pelabuhan melalui pengelompokan aktivitas kapal.
Title: Analisis Klaster terhadap Aktivitas Bongkar Muat Kendaraan di Pelabuhan Patimban Menggunakan K-Means dan K-Medoids
Description:
Abstract.
Patimban Port is a national strategic port that plays a vital role in supporting vehicle import-export activities in Indonesia.
However, variations in the intensity of loading and unloading activities between vessels affect the effectiveness of port resource allocation.
This study aims to cluster vehicle loading and unloading activities at Patimban Port using clustering methods: K-Means and K-Medoids.
A quantitative approach was applied, with the research object being the 2023 ship arrival report data (LK3), obtained from the Class II Patimban Port Authority Office.
The data were collected from secondary sources, normalized using the Box-Cox transformation, and analyzed using both K-Means and K-Medoids methods.
The clustering results were evaluated using the Davies-Bouldin Index, Dunn Index, and Calinski-Harabasz Index.
The findings show that the K-Medoids method produces more optimal clustering results than K-Means, as indicated by better compactness and separation metrics.
This study contributes to strategic decision-making by providing insights to improve the operational efficiency of the port through the clustering of vessel activity.
Abstrak.
Pelabuhan Patimban merupakan pelabuhan strategis nasional yang berperan penting dalam mendukung kegiatan ekspor-impor kendaraan di Indonesia.
Namun, terdapat variasi intensitas aktivitas bongkar muat kendaraan antar kapal, yang berdampak pada efektivitas pengalokasian sumber daya pelabuhan.
Penelitian ini bertujuan untuk mengelompokkan aktivitas bongkar muat kendaraan di Pelabuhan Patimban dengan menggunakan metode clustering K-Means dan K-Medoids.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan objek penelitian berupa data laporan kedatangan kapal (LK3) tahun 2023 yang diperoleh dari Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas II Patimban.
Data dikumpulkan melalui sumber sekunder dan diolah menggunakan transformasi Box-Cox, kemudian dianalisis dengan metode K-Means dan K-Medoids.
Evaluasi hasil pengelompokan dilakukan menggunakan Davies-Bouldin Index, Dunn Index, dan Calinski-Harabasz Index.
Hasil menunjukkan bahwa metode K-Medoids menghasilkan pengelompokan yang lebih optimal dibandingkan K-Means, dengan nilai evaluasi yang menunjukkan tingkat kekompakan dan pemisahan klaster yang lebih baik.
Penelitian ini memberikan kontribusi dalam pengambilan keputusan strategis terkait efisiensi operasional pelabuhan melalui pengelompokan aktivitas kapal.

Related Results

Peluang yang Dapat Diraih oleh Desa Patimban dari Pembangunan Pelabuhan Patimban
Peluang yang Dapat Diraih oleh Desa Patimban dari Pembangunan Pelabuhan Patimban
Abstract. Infrastructure development is one of the pillars of the state capital. The efforts made by the government in the National Strategic Project are the development of t...
Optimalisasi Relokasi Petikemas Di Pelabuhan Tanjung Perak Dalam Menunjang Kegiatan Bongkar Muat Pada PT. ABC
Optimalisasi Relokasi Petikemas Di Pelabuhan Tanjung Perak Dalam Menunjang Kegiatan Bongkar Muat Pada PT. ABC
Pelabuhan memiliki peranan penting dalam perekonomian negara untuk menciptakan pertumbuhan ekonominya. Pelabuhan adalah tempat yang terdiri atas daratan dan perairan disekitarnya d...
ANALISIS KINERJA DERMAGA EXECUTIVE PELABUHAN PENYEBERANGAN BAKAUHENI
ANALISIS KINERJA DERMAGA EXECUTIVE PELABUHAN PENYEBERANGAN BAKAUHENI
Dermaga Executive Pelabuhan Bakauheni merupakan pelabuhan umum yang melayani penyeberangan antara pulau, yang menjadi pilihan utama pengguna jasa penyeberangan dari pulau Sumatera ...
PENGOPERASIAN CARGO CONTROL ROOM UNTUK KELANCARAN PROSES BONGKAR MUAT PADA KAPAL MT. KETALING
PENGOPERASIAN CARGO CONTROL ROOM UNTUK KELANCARAN PROSES BONGKAR MUAT PADA KAPAL MT. KETALING
Cargo control room mempunyai peranan yang sangat penting terhadap kelancaranproses bongkar muat di kapal tanker, maka apabila dalam pengoperasian cargo controlroom tidak berjalan d...
Analisis Penerapan Jalan Satu Arah di Ruas Jalan Raya Leles-Jalan Lingkar Leles
Analisis Penerapan Jalan Satu Arah di Ruas Jalan Raya Leles-Jalan Lingkar Leles
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penyebab kemacetan yang sering terjadi di ruas Jalan Raya Leles pada saat jam-jam sibuk dan mengetahui dampak penerapan jalan satu arah te...
PENANGANAN BONGKAR MUAT DENGAN CRANE KAPAL DI MV. ORIENTAL JADE
PENANGANAN BONGKAR MUAT DENGAN CRANE KAPAL DI MV. ORIENTAL JADE
Pelaksanaan bongkar muat dengan menggunakan crane kapal harus dilaksanakandengan benar dan penanganan muatan yang melebihi SWL crane kapal. Dengan dasar inipenulis merumuskan masal...
Skema Mitigasi Tsunami Mendatang di Pelabuhan Garongkong, Barru, Sulawesi Selatan
Skema Mitigasi Tsunami Mendatang di Pelabuhan Garongkong, Barru, Sulawesi Selatan
Indonesia merupakan negara yang sangat rawan dilanda bencana gempa yang dapat diikuti oleh tsunami. Bencana tsunami merupakan fenomena alam ataupun bencana alam yang sama sekali ti...

Back to Top