Javascript must be enabled to continue!
ANALISIS METODE FULL COSTING DALAM PENETAPAN HARGA JUAL PRODUK (STUDI UKM JAMUR CRISPY FCK)
View through CrossRef
Metode full costing merupakan metode penentuan harga pokok produksi yang menghitung semua unsur biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead baik yang berperilaku variabel maupun tetap, di mana biaya-biaya tersebut untuk menghitung harga pokok produksi dan harga pokok produksi itulah yang menjadi penentu harga jual produk suatu perusahaan. Harga pokok produksi menurut metode full costing merupakan alat untuk menentukan harga jual yang berdasar pada mark up suatu perusahaan. Penentuan harga jual produk menurut metode full costing dapat menggambarkan harga yang dapat dinilai wajar oleh para konsumen, sehingga dapat memperkirakan keuntungan yang didapat oleh suatu perusahaan. Metode full costing dalam biaya overhead pabrik baik yang berperilaku tetap maupun variabel akan dibebankan kepada produk yang diproduksi atas dasar tarif yang telah ditentukan pada kapasitas normal atau atas dasar overhead pabrik sesungguhnya.
Penetapan harga jual produk merupakan cerminan kualitas produk yang siap untuk dipasarkan secara besar-besaran dan mengharapakan keuntungan yang besar pula. Harga jual produk menjadi hal yang sangat sensitif untuk kelangsungan hidup suatu perusahaan. Harga jual produk yang bagus akan mempengaruhi minat para konsumen, dimana minat tersebut akan menjadi sebuah keuntungan besar bagi suatu perusahaan , jika suatu perusahaan asal dalam menentukan harga jual, maka akan meningkatkan resiko kerugian yang besar pula. Perhitungan metode full costing dalam penetapan harga jual produk adalah salah satu cara perusahan dalam menetapkan harga jual produk yang terbilang wajar dan sesaui dengan ekonomi masyarakat.
Politeknik Negeri Malang
Title: ANALISIS METODE FULL COSTING DALAM PENETAPAN HARGA JUAL PRODUK (STUDI UKM JAMUR CRISPY FCK)
Description:
Metode full costing merupakan metode penentuan harga pokok produksi yang menghitung semua unsur biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead baik yang berperilaku variabel maupun tetap, di mana biaya-biaya tersebut untuk menghitung harga pokok produksi dan harga pokok produksi itulah yang menjadi penentu harga jual produk suatu perusahaan.
Harga pokok produksi menurut metode full costing merupakan alat untuk menentukan harga jual yang berdasar pada mark up suatu perusahaan.
Penentuan harga jual produk menurut metode full costing dapat menggambarkan harga yang dapat dinilai wajar oleh para konsumen, sehingga dapat memperkirakan keuntungan yang didapat oleh suatu perusahaan.
Metode full costing dalam biaya overhead pabrik baik yang berperilaku tetap maupun variabel akan dibebankan kepada produk yang diproduksi atas dasar tarif yang telah ditentukan pada kapasitas normal atau atas dasar overhead pabrik sesungguhnya.
Penetapan harga jual produk merupakan cerminan kualitas produk yang siap untuk dipasarkan secara besar-besaran dan mengharapakan keuntungan yang besar pula.
Harga jual produk menjadi hal yang sangat sensitif untuk kelangsungan hidup suatu perusahaan.
Harga jual produk yang bagus akan mempengaruhi minat para konsumen, dimana minat tersebut akan menjadi sebuah keuntungan besar bagi suatu perusahaan , jika suatu perusahaan asal dalam menentukan harga jual, maka akan meningkatkan resiko kerugian yang besar pula.
Perhitungan metode full costing dalam penetapan harga jual produk adalah salah satu cara perusahan dalam menetapkan harga jual produk yang terbilang wajar dan sesaui dengan ekonomi masyarakat.
Related Results
ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE FULL COSTING PADA WARUNG STMJ BURJO KABUPATEN TABALONG
ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE FULL COSTING PADA WARUNG STMJ BURJO KABUPATEN TABALONG
Penentuan harga pokok produksi merupakan hal yang sangat penting, dengan perhitungan yang tepat dan akurat maka usaha dapat melakukan perencanaan, pengendalian, biaya dan membantu ...
Analisis Penentuan Harga Jual Berdasarkan Metode Cost PLus Pricing di Toko Lutfiyah Jaya dan di Toko Kak Ros Badung Bali
Analisis Penentuan Harga Jual Berdasarkan Metode Cost PLus Pricing di Toko Lutfiyah Jaya dan di Toko Kak Ros Badung Bali
ABSTRAK
Keputusan untuk penentuan harga jual dan perhitungan harga pokok penjualan sangat penting dalam peningkatan sebuah usaha kecil karena selain mempengaruhi pendapatan laba y...
Penetapan Harga Jual Ikan Berdasarkan Pemikiran Yahya Bin Umar
Penetapan Harga Jual Ikan Berdasarkan Pemikiran Yahya Bin Umar
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pertama, Bagaimana penetapan harga penetapan harga jual ikan di pasar Pulai Baai kota Bengkulu. Kedua, Bagaimana penetapan harga ika...
PELATIHAN PENGOLAHAN ABON JAMUR TIRAM PADA GAPOKTAN MULYO SANTOSO KELURAHAN SUKUN KECAMATAN SUKUN KOTA MALANG
PELATIHAN PENGOLAHAN ABON JAMUR TIRAM PADA GAPOKTAN MULYO SANTOSO KELURAHAN SUKUN KECAMATAN SUKUN KOTA MALANG
Jamur tiram putih (Pleurotus Ostreatus) merupakan salah satu jenis jamur konsumsi yang cukup digemari masyarakat dan juga berguna bagi tubuh karena bergizi tinggi dan rendah lemak....
Analisis Pengaruh Harga Kebutuhan Pangan Pasar Tradisional Terhadap Inflasi Di Kota Makassar
Analisis Pengaruh Harga Kebutuhan Pangan Pasar Tradisional Terhadap Inflasi Di Kota Makassar
Tujuan dari penelitian ini 1). menganalisis perkembangan harga kebutuhan pangan di pasar tradisional di Kota Makassar., 2). menganalisis pengaruh harga bawang merah, harga bawang ...
Aplikasi Metode Full Costing Dalam Penentuan BEP Pada Produk Diversifikasi Moringa
Aplikasi Metode Full Costing Dalam Penentuan BEP Pada Produk Diversifikasi Moringa
Penetapan harga produk pangan dari hasil diversifikasi Moringa yang tepat dan kompetitif merupakan salah satu dasar dalam upaya meningkatkan daya saing dan keuntungan bagi produsen...
Peran Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) Dalam Membuat Akta Jual Beli Tanah Menggunakan Cek/Bilyet Giro Sebagai Alat Pembayaran
Peran Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) Dalam Membuat Akta Jual Beli Tanah Menggunakan Cek/Bilyet Giro Sebagai Alat Pembayaran
ABSTRAK Penelitian tentang “Peran Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) Dalam Membuat Akta Jual Beli Tanah Menggunakan Cek/Bilyet Giro Sebagai Alat Pembayaran” bertujuan untuk menganal...
PENGEMBANGAN BUDIDAYA JAMUR TIRAM DI LINGKUNGAN KAMPUS FMIPA UNIMED
PENGEMBANGAN BUDIDAYA JAMUR TIRAM DI LINGKUNGAN KAMPUS FMIPA UNIMED
Universitas Negeri Medan sebagai kampus yang memiliki Jurusan Biologi yang mempelajarai berbagai jamur dan pekembangannya dalam matakuliah mikrobiologi serta didukung oleh lahan ya...


