Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

TINJAUAN PENGELOLAAN PIUTANG PADA KANMA GROUP

View through CrossRef
Piutang merupakan asset liquid yang sangat penting perputarannya sehingga piutang perlu direncanakan dan dianalisa dengan tepat sehingga manajemen piutang dagang dapat berjalan dengan baik dan efisien agar terjaga keamanannya sehingga dapat menghasilkan informasi keuangan yang akurat serta jumlah dana yang diinvestasikan didalam piutang tidak mengganggu aliran kas sehingga perusahaan dapat mencapai laba maksimal yang diharapkan oleh perusahaan. Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui pengelolaan piutang pada Kanma Group terkait dengan pencatatan, penilaian, dan mengestimasi jumlah piutang tak tertagih dengan metode analisa piutang, serta dokumen-dokumen terkait dengan penjualan dan pembayaran piutang pada Kanma Group. Hasil peninjauan menunjukkan bahwa pengelolaan piutang yang diterapkan pada Kanma Group masih belum maksimal. Pencatatan piutang yang dilakukan oleh perusahaan telah sesuai dengan standar yang ada. Selain itu Kanma Group tidak melakukan penilaian piutang sehingga perusahaan sulit untuk menentukan jumlah piutang tak tertagih dikarenakan tidak adanya cadangan kerugian piutang atau penyisihan piutang. Dokumen-dokumen yang digunakan terkait dengan penjualan dan pembayaran piutang pada Kanma group adalah Invoice, Surat Jalan, dan Bukti Penerimaan Kas/Bukti Penerimaan Bank.
Title: TINJAUAN PENGELOLAAN PIUTANG PADA KANMA GROUP
Description:
Piutang merupakan asset liquid yang sangat penting perputarannya sehingga piutang perlu direncanakan dan dianalisa dengan tepat sehingga manajemen piutang dagang dapat berjalan dengan baik dan efisien agar terjaga keamanannya sehingga dapat menghasilkan informasi keuangan yang akurat serta jumlah dana yang diinvestasikan didalam piutang tidak mengganggu aliran kas sehingga perusahaan dapat mencapai laba maksimal yang diharapkan oleh perusahaan.
Tujuan penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui pengelolaan piutang pada Kanma Group terkait dengan pencatatan, penilaian, dan mengestimasi jumlah piutang tak tertagih dengan metode analisa piutang, serta dokumen-dokumen terkait dengan penjualan dan pembayaran piutang pada Kanma Group.
Hasil peninjauan menunjukkan bahwa pengelolaan piutang yang diterapkan pada Kanma Group masih belum maksimal.
Pencatatan piutang yang dilakukan oleh perusahaan telah sesuai dengan standar yang ada.
Selain itu Kanma Group tidak melakukan penilaian piutang sehingga perusahaan sulit untuk menentukan jumlah piutang tak tertagih dikarenakan tidak adanya cadangan kerugian piutang atau penyisihan piutang.
Dokumen-dokumen yang digunakan terkait dengan penjualan dan pembayaran piutang pada Kanma group adalah Invoice, Surat Jalan, dan Bukti Penerimaan Kas/Bukti Penerimaan Bank.

Related Results

PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN PIUTANG PADA KOPERASI KONVENSIONAL DI KOTA BANJARMASIN
PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN PIUTANG PADA KOPERASI KONVENSIONAL DI KOTA BANJARMASIN
Tujuan penelitian untuk mengetahui pengelolaan akuntansi piutang selama ini dan bagaimanakah seharusnya penerapan standar akuntansi keuangan piutang Koperasi Konvensional Di Kota B...
ANALISIS AKUNTANSI PIUTANG TERHADAP PEMBERIAN PEMBIAYAAN ANGGOTA PADA BMT KHAIRUL AMIN KABUPATEN BANJAR
ANALISIS AKUNTANSI PIUTANG TERHADAP PEMBERIAN PEMBIAYAAN ANGGOTA PADA BMT KHAIRUL AMIN KABUPATEN BANJAR
Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui akuntansi piutang terhadap pemberian pembiayaan anggota pada BMT Khairul Amin Kabupaten Banjar selama ini dan yang seharusnya. Anali...
TINJAUAN YURIDIS KESEPAKATAN ANJAK PIUTANG (FACTORING) DALAM HUKUM POSITIF INDONESIA
TINJAUAN YURIDIS KESEPAKATAN ANJAK PIUTANG (FACTORING) DALAM HUKUM POSITIF INDONESIA
Indonesia tengah memasuki situasi perkembangan sektor ekonomi yang cukup pesar, dan hal ini berpengaruh juga pada berkembangnya model pembiayaan atau permodalan bagi para penggiat ...
PENERAPAN SISTIM AKUNTANSI PIUTANG DALAM MENINGKATKAN PENERIMAAN KAS PADA CU. BINA KASIH PEMATANGSIANTAR
PENERAPAN SISTIM AKUNTANSI PIUTANG DALAM MENINGKATKAN PENERIMAAN KAS PADA CU. BINA KASIH PEMATANGSIANTAR
Koperasi merupakan satu kegiatan usaha yang didirikan oleh sekumpulan orang atau sekumpulan perusahaan dengan maksud untuk menjaga kepentingan bersama dan meningkatkan kesejahteraa...
ANALISIS SUMBER DAN PENGELOLAAN MODAL KERJA PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM TIMAU KUPANG
ANALISIS SUMBER DAN PENGELOLAAN MODAL KERJA PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM TIMAU KUPANG
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sumber modal kerja, perputaran kas, perputaran piutang, dan tingkat rentabilitas ekonomi pada KSP Timau Kupang Periode 2015-2019. Analis...
TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK HUTANG PIUTANG
TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK HUTANG PIUTANG
Hutang piutang merupakan sebuah akad tolong menolong, syarat tambahan atau bunga diawal tidak diperbolehkan. Akan tetapi kenyataannya, banyak teransaksi hutang piutang yang mensyar...
Urgensi Pembaharuan Pengelolaan Wakaf Di Indonesia
Urgensi Pembaharuan Pengelolaan Wakaf Di Indonesia
Permasalahan yang diteliti dalam penulisan ini adalah Apa hakikat wakaf terhadap Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2004 Tentang Wakaf, dan apa yang menjadi urgensi pembaharuan pengelola...
TANGGUNG JAWAB DEBITUR PADA PENYELESAIAN HUTANG DI SUKA RAMAI DUA ACEH TAMIANG
TANGGUNG JAWAB DEBITUR PADA PENYELESAIAN HUTANG DI SUKA RAMAI DUA ACEH TAMIANG
Perjanjian adalah suatu peristiwa dimana seorang berjanji kepada orang lain, atau dimana dua orang atau lebih itu saling berjanji untuk melaksanakan sesuatu hal. Perjanjian pinjam ...

Back to Top