Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Observasi Pelaksanaan Dispensing Aseptik Sediaan Steril di RSUD Bandung Kiwari

View through CrossRef
Abstract. Dispensing of sterile preparations is a series of changes in the form of drugs from their original condition to new products by dissolving or adding other ingredients which are carried out aseptically by pharmacists in health care facilities. The purpose of this study was to determine the implementation of aseptic dispensing of sterile preparations according to applicable standards. The research design conducted was observational with quantitative descriptive analysis. This research was conducted in the sterile room of Bandung Kiwari Hospital. Researchers made observations of facilities and infrastructure and observed the implementation of aseptic dispensing of sterile preparations compared to the SOP. Based on the results of observations of 9 routine production activities of dispensing parenteral nutrition preparations with a total of 391 TPN bags, the percentage of conformity of aseptic dispensing in the preparation stage includes hand washing procedures by 100% and the use of Personal Protective Equipment (PPE) by 63%, the mixing stage by 85%, the final stage includes cleaning the mixing room by 100% and dating Personal Protective Equipment (PPE) by 74%. Abstrak. Dispensing sediaan steril adalah rangkaian perubahan bentuk obat dari kondisi semula menjadi produk baru dengan proses pelarutan atau penambahan bahan lain yang dilakukan secara aseptik oleh apoteker di sarana pelayanan kesehatan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pelaksanaan dispensing aseptik sediaan steril sesuai standar yang berlaku. Desain penelitian yang dilakukan adalah observasional dengan Analisa deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di ruang steril RSUD Bandung Kiwari. Peneliti melakukan observasi terhadap sarana dan prasarana dan pengamatan pelaksanaan dispensing aseptik sediaan steril dibandingkan dengan SOP. Berdasarkan hasil observasi dari 9 kegiatan produksi rutin dispensing sediaan nutrisi parenteral dengan jumlah 391 bag TPN memperoleh persentase kesesuaian dispensing aseptik pada tahap penyiapan meliputi prosedur cuci tangan sebesar 100% serta penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) sebesar 63%, tahap pencampuran sebesar 85%, tahap akhir meliputi pembersihan ruang pencampuran sebesar 100% serta penanggalan Alat Pelindung Diri (APD) sebesar 74%.
Title: Observasi Pelaksanaan Dispensing Aseptik Sediaan Steril di RSUD Bandung Kiwari
Description:
Abstract.
Dispensing of sterile preparations is a series of changes in the form of drugs from their original condition to new products by dissolving or adding other ingredients which are carried out aseptically by pharmacists in health care facilities.
The purpose of this study was to determine the implementation of aseptic dispensing of sterile preparations according to applicable standards.
The research design conducted was observational with quantitative descriptive analysis.
This research was conducted in the sterile room of Bandung Kiwari Hospital.
Researchers made observations of facilities and infrastructure and observed the implementation of aseptic dispensing of sterile preparations compared to the SOP.
Based on the results of observations of 9 routine production activities of dispensing parenteral nutrition preparations with a total of 391 TPN bags, the percentage of conformity of aseptic dispensing in the preparation stage includes hand washing procedures by 100% and the use of Personal Protective Equipment (PPE) by 63%, the mixing stage by 85%, the final stage includes cleaning the mixing room by 100% and dating Personal Protective Equipment (PPE) by 74%.
Abstrak.
Dispensing sediaan steril adalah rangkaian perubahan bentuk obat dari kondisi semula menjadi produk baru dengan proses pelarutan atau penambahan bahan lain yang dilakukan secara aseptik oleh apoteker di sarana pelayanan kesehatan.
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pelaksanaan dispensing aseptik sediaan steril sesuai standar yang berlaku.
Desain penelitian yang dilakukan adalah observasional dengan Analisa deskriptif kuantitatif.
Penelitian ini dilakukan di ruang steril RSUD Bandung Kiwari.
Peneliti melakukan observasi terhadap sarana dan prasarana dan pengamatan pelaksanaan dispensing aseptik sediaan steril dibandingkan dengan SOP.
Berdasarkan hasil observasi dari 9 kegiatan produksi rutin dispensing sediaan nutrisi parenteral dengan jumlah 391 bag TPN memperoleh persentase kesesuaian dispensing aseptik pada tahap penyiapan meliputi prosedur cuci tangan sebesar 100% serta penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) sebesar 63%, tahap pencampuran sebesar 85%, tahap akhir meliputi pembersihan ruang pencampuran sebesar 100% serta penanggalan Alat Pelindung Diri (APD) sebesar 74%.

Related Results

Program “Bandung Menjawab” sebagai Strategi Komunikasi
Program “Bandung Menjawab” sebagai Strategi Komunikasi
Abstract. Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Bandung City functions as a platform to communicate messages to the public. Diskominfo Bandung City develops one of its flag...
Pengaruh Sistem Penyimpanan Sediaan Farmasi pada Karakteristik Fisik di Apotek Dataran Rendah dan Dataran Tinggi
Pengaruh Sistem Penyimpanan Sediaan Farmasi pada Karakteristik Fisik di Apotek Dataran Rendah dan Dataran Tinggi
Penyimpanan persediaan farmasi harus mengikuti regulasi yang berlaku untuk menjaga kualitas dan mencegah kerusakan. Tujuannya menjaga kualitas, mencegah penyalahgunaan, dan mengelo...
Pengelolaan Pesan Parodi Melalui Media Sosial Instagram
Pengelolaan Pesan Parodi Melalui Media Sosial Instagram
Abstract. Traffic conditions in the city of Bandung are still very closely related to violations committed by road users due to a lack of awareness when driving. This problem promp...
KAJIAN AWAL PEMANFAATAN PULP DARI LIMBAH KEMASAN ASEPTIK UNTUK PEMBUATAN SELULOSA ASETAT
KAJIAN AWAL PEMANFAATAN PULP DARI LIMBAH KEMASAN ASEPTIK UNTUK PEMBUATAN SELULOSA ASETAT
The use of aseptic packaging in the world is still increasing from year to year, this causes a new matter like midden. Recycling the aseptic packaging is one of the efforts to util...
Gambaran Religuitas Mualaf di Masjid Lautze 2 di Kota Bandung
Gambaran Religuitas Mualaf di Masjid Lautze 2 di Kota Bandung
Abstract. Bandung is one of the diverse cities, we can see the diversity of the city of Bandung with its cultured and religious society, of course, the people of Bandung have the p...
Air-Dried and Wet Fixation on Fine Needle Aspiration Biopsy (FNAB) Specimen
Air-Dried and Wet Fixation on Fine Needle Aspiration Biopsy (FNAB) Specimen
Kualitas pewarnaan Diff-Quick bergantung pada beberapa faktor diantaranya adalah metode fiksasi yaitu fiksasi kering dan fiksasi basah. Kedua metode tersebut memiliki kekurangannya...
Seni Pertunjukan Kabaret sebagai Media Kampanye
Seni Pertunjukan Kabaret sebagai Media Kampanye
Abstract. Kabaret Bandung is a modern art performance that is popular among young people, especially in West Java. The hallmark of Bandung Cabaret is the use of audio playback, whi...

Back to Top