Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Kristologi Joseph Ratzinger dalam Terang Model Budaya Tandingan Stephen B Bevans

View through CrossRef
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan perspektif baru dalam membaca dan menganalisis Kristologi Joseph Ratzinger melalui perspektif model tandingan budaya Stephen B. Bevans. Dalam Menyusun tulisan ini, penulis menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan analisa teks. Analisa teks merupakan salah satu metodologi dalam lingkup kajian penelitian kualitatif yang menitikberatkan pada analisis atau interpretasi bahan tertulis berdasarkan konteksnya. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa kristologi Ratzinger bersifat “dialogis” karena bentuknya mengikuti firman Tuhan dan tanggapan manusia sepanjang sejarah. Ratzinger menegaskan bahwa penafsiran ilmiah harus mengakui bahwa pendekatan hermeneutika terhadap iman yang dikembangkan dengan baik sesuai teks dapat dipadukan dengan pendekatan hermeneutika historis-kritis. Ratzinger menolak upaya penafsiran yang tidak bergantung pada sejarah dan hanya menggunakan Alkitab sebagai sarana pemahaman spiritual. Yesus Kristus muncul dari tradisi Kitab Suci dan merupakan puncak dari wahyu Kitab Suci sehingga Dialah kunci penafsiran Kitab Suci. Yesus Kristus harus didekati dari Kitab Suci dan tradisi.
Title: Kristologi Joseph Ratzinger dalam Terang Model Budaya Tandingan Stephen B Bevans
Description:
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan perspektif baru dalam membaca dan menganalisis Kristologi Joseph Ratzinger melalui perspektif model tandingan budaya Stephen B.
Bevans.
Dalam Menyusun tulisan ini, penulis menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan analisa teks.
Analisa teks merupakan salah satu metodologi dalam lingkup kajian penelitian kualitatif yang menitikberatkan pada analisis atau interpretasi bahan tertulis berdasarkan konteksnya.
Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa kristologi Ratzinger bersifat “dialogis” karena bentuknya mengikuti firman Tuhan dan tanggapan manusia sepanjang sejarah.
Ratzinger menegaskan bahwa penafsiran ilmiah harus mengakui bahwa pendekatan hermeneutika terhadap iman yang dikembangkan dengan baik sesuai teks dapat dipadukan dengan pendekatan hermeneutika historis-kritis.
Ratzinger menolak upaya penafsiran yang tidak bergantung pada sejarah dan hanya menggunakan Alkitab sebagai sarana pemahaman spiritual.
Yesus Kristus muncul dari tradisi Kitab Suci dan merupakan puncak dari wahyu Kitab Suci sehingga Dialah kunci penafsiran Kitab Suci.
Yesus Kristus harus didekati dari Kitab Suci dan tradisi.

Related Results

Menuju Kristologi Transeklesial: Bergerak Melampaui Kristologi Transdenominasional Roger Haight
Menuju Kristologi Transeklesial: Bergerak Melampaui Kristologi Transdenominasional Roger Haight
Tulisan ini berupaya mencari sebuah model Kristologi yang non-antroposentris dan relevan dalam konteks kekinian. Dari sini, penulis bergerak melampaui Haight dan mengembangkan sebu...
DEMENSI BUDAYA LOKAL DALAM TRADISI HAUL DAN MAULIDAN BAGI KOMUNITAS SEKARBELA MATARAM
DEMENSI BUDAYA LOKAL DALAM TRADISI HAUL DAN MAULIDAN BAGI KOMUNITAS SEKARBELA MATARAM
<p>Penelitian ini dilakukan di Kotamadya<br />Mataram Nusa Tenggara Barat. Sasaran<br />penelitian adalah suatu masyarakat lokal yang<br />menamakan dirinya...
Meninjau Kristologi Kosmik melalui Gagasan Kristo-Kuantum John Polkinghorne dan Interkarnasi Catherine Keller
Meninjau Kristologi Kosmik melalui Gagasan Kristo-Kuantum John Polkinghorne dan Interkarnasi Catherine Keller
AbstractThis article discusses the discourse of cosmic Christology, especially by utilizing conceptual insights in the world of quantum physics. Departing from the view that the co...
Ancaman Budaya Populer terhadap Pelestarian Budaya Maena di Desa Lologolu Kecamatan Mandrehe Kabupaten Nias Barat
Ancaman Budaya Populer terhadap Pelestarian Budaya Maena di Desa Lologolu Kecamatan Mandrehe Kabupaten Nias Barat
Penelitian ini bertujuan untuk memahami dampak perkembangan budaya populer, khususnya yang bersumber dari budaya barat, terhadap pelestarian budaya maena di Desa Lologolu. Fokusnya...
PERKEMBANGAN REFLEKSI KRISTOLOGIS PADA ZAMAN MODERN
PERKEMBANGAN REFLEKSI KRISTOLOGIS PADA ZAMAN MODERN
Kristologi sebagai kajian teologis tentang pribadi dan karya Yesus Kristus mengalami transformasi dari pendekatan dogmatis menuju pendekatan yang lebih kontekstual, inklusif, dan r...
Kristus dalam Berbagai Budaya
Kristus dalam Berbagai Budaya
Gereja dan budaya tidak bisa dipisahkan. Gereja dapat semakin mengakar dan bertumbuh dalam budaya. Dalam perjalanan sejarah, hubungan antara gereja dan budaya dibagi menjadi tiga b...
PENYAJIAN UNSUR BUDAYA INDONESIA DALAM BAHAN AJAR BIPA TERBITAN KEMENDIKBUD
PENYAJIAN UNSUR BUDAYA INDONESIA DALAM BAHAN AJAR BIPA TERBITAN KEMENDIKBUD
Keragaman budaya Indonesia menjadi modal potensial yang dapat digunakan dalam pembelajaran BIPA. Penyusunan bahan ajar BIPA juga seyogyanya memertimbangkan unsur-unsur budaya Indon...

Back to Top