Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Internalisasi Nilai Petatah Petitih Minangkabau pada Teknik Self Instruction dalam Konseling Kelompok Cognitive Behavior Untuk Mereduksi Prokrastinasi Penulisan Skripsi

View through CrossRef
Diantara permasalahan yang dialami oleh mahasiswa tingkat akhir adalah terlambatnya wisuda yang diakibatkan oleh perilaku menunda pengerjaan skripsi sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan perkuliahan. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis nilai petatah petitih Minangkabau dalam konseling kelompok cognitive behavior dengan menggunakan teknik self instruction untuk mereduksi prokrastinasi penulisan skripsi. Metode dalam penelitian ini adalah studi literatur. Selanjutnya data terkait dikumpulkan, dicatat, dan dianalisis secara deskriptif dan kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai petatah petitih Minangkabau berkaitan erat dengan prokrastinasi penulisan skripsi. Kesimpulannya yaitu teknik self instruction dengan nilai petatah petitih Minangkabau memiliki peranan penting dalam mereduksi prokrastinasi penulisan skripsi agar mahasiswa bisa menyelesaikan skripsinya tepat waktu. Kata Kunci: petatah petitih minangkabau, teknik self instruction, prokrastinasi
Title: Internalisasi Nilai Petatah Petitih Minangkabau pada Teknik Self Instruction dalam Konseling Kelompok Cognitive Behavior Untuk Mereduksi Prokrastinasi Penulisan Skripsi
Description:
Diantara permasalahan yang dialami oleh mahasiswa tingkat akhir adalah terlambatnya wisuda yang diakibatkan oleh perilaku menunda pengerjaan skripsi sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan perkuliahan.
Tujuan penelitian ini adalah menganalisis nilai petatah petitih Minangkabau dalam konseling kelompok cognitive behavior dengan menggunakan teknik self instruction untuk mereduksi prokrastinasi penulisan skripsi.
Metode dalam penelitian ini adalah studi literatur.
Selanjutnya data terkait dikumpulkan, dicatat, dan dianalisis secara deskriptif dan kualitatif.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai petatah petitih Minangkabau berkaitan erat dengan prokrastinasi penulisan skripsi.
Kesimpulannya yaitu teknik self instruction dengan nilai petatah petitih Minangkabau memiliki peranan penting dalam mereduksi prokrastinasi penulisan skripsi agar mahasiswa bisa menyelesaikan skripsinya tepat waktu.
Kata Kunci: petatah petitih minangkabau, teknik self instruction, prokrastinasi.

Related Results

BAHASA MELAYU DAN MINANGKABAU DALAM KHAZANAH NASKAH MINANGKABAU
BAHASA MELAYU DAN MINANGKABAU DALAM KHAZANAH NASKAH MINANGKABAU
Minangkabau language is an oral language that began to form a written variety after the incoming of Islam, using the Jawi (Perso-Arabic) scripts. This scripts is widely known in Mi...
Efektivitas Konseling Kelompok dengan Teknik Restrukturisasi Kognitif Untuk Mereduksi Prokrastinasi Akademik Siswa SMA
Efektivitas Konseling Kelompok dengan Teknik Restrukturisasi Kognitif Untuk Mereduksi Prokrastinasi Akademik Siswa SMA
Prokrastinasi Akademik merupakan perilaku menunda yang terjadi pada siswa. Dampak dari perilaku tersebut Siswa mengalami gangguan belajar dan penurunan nilai akademik. Penelitian i...
Pengaruh Terapi Hipnotis Lima Jari untuk Menurunkan Kecemasan pada Mahasiswa Menghadapi Skripsi Prodi Keperawatan di Universitas Malahayati
Pengaruh Terapi Hipnotis Lima Jari untuk Menurunkan Kecemasan pada Mahasiswa Menghadapi Skripsi Prodi Keperawatan di Universitas Malahayati
ABSTRACT Anxiety is a feeling of fear of something happening caused by anticipation of danger and is a signal that helps individuals to prepare to take action against threats. obse...
Efektivitas Teknik Konseling Client-Centered dalam Menurunkan Perilaku Prokrastinasi Akademik Mahasiswa
Efektivitas Teknik Konseling Client-Centered dalam Menurunkan Perilaku Prokrastinasi Akademik Mahasiswa
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi efektivitas teknik konseling dalam menurunkan perilaku prokrastinasi akademik yang sering dialami oleh mahasiswa. Prokrastinasi akadem...
KREATIVITAS KONSELOR DALAM PENGEMBANGAN MEDIA BIMBINGAN DAN KONSELING IMPACT
KREATIVITAS KONSELOR DALAM PENGEMBANGAN MEDIA BIMBINGAN DAN KONSELING IMPACT
Konseling impact merupakan sebuah pendekatan baru dalam bidang konseling. Impact counseling menekankan pada pendekatan multisensori yang melibatkan dimensi verbal, visual, dan kine...
BIMBINGAN KONSELING INDIVIUAL UNTUK MENGURANGI PERILAKU PROKASTINASI MENGHAFAL JUZ’AMMA PADA SANTRI
BIMBINGAN KONSELING INDIVIUAL UNTUK MENGURANGI PERILAKU PROKASTINASI MENGHAFAL JUZ’AMMA PADA SANTRI
ABSTRAKPenundaan dalam keilmuan psikologi dikenal dengan prokrastinasi. Penelitian ini bertujuan mengetahui kondisi perilaku prokrastinasi menghafal Juz’amma pada santri putra. Men...
Studi Deskriptif Active Procrastination pada Mahasiswa Bekerja di Kota Bandung
Studi Deskriptif Active Procrastination pada Mahasiswa Bekerja di Kota Bandung
Abstract. Procrastination involves the tendency of individuals to delay starting or completing tasks, often leading to negative effects. Chu and Choi (2005) present a contrasting v...

Back to Top