Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

Pembentukan Relawan Kebencanaan Di Desa Tanjung Luar Sebagai Bentuk Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana

View through CrossRef
Pembentukan relawan kebencanaan sebagai salah satu program kerja KKN Desa Tanjung Luar sebagai bentuk kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana  terlaksana dengan baik berkat kerjasama Universitas Mataram dengan perangkat Desa Tanjung Luar, serta dukungan dari para ahli dari bidang terkait dengan mitigasi bencana, dalam hal ini adalah BPBD Kabupaten Lombok Timur.Tujuan dari kegiatan Pembentukan Relawan Penanggulangan Bencana ini ialah Guna peningkatan kapasitas masyarakat yang mampu menghadapi dan mengenal karakteristik bencana yang berpotensi di Desa Tanjung Luar, serta masyarakat menjadi relawan penanggulangan bencana yang mampu menyelamatkan dirinya sendiri juga orang lain karena penanggulangan bencana adalah milik kita bersama dan semua insan terlibat dalam penanggulangan bencana. Mahasiswa KKN Tematik Desa Tanggap Bencana (DESTANA) Universitas Mataram hadir sebagai jembatan bagi masyarakat untuk membantu meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat Desa Tanjung Luar khususnya para realwan ynag sudah terbentuk untuk siaga dan nmampu menyelamatkan dirinya sendiri dan orang lain sehingga mengurangi resiko adanya korban akibat bencana alam yang sewaktu-waktu dapat terjadi melalui program kerja Pembentukan Relawan Kebencanaan di Desa Tanjung Luar Sebagai Bentuk Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana. Kegiatan ini dilaksanakan di Desa Tanjung Luar, Kecamatan Keruak, Lombok Timur. Hal ini dikarenakan Desa Tanjung Luar yang merupakan daerah dataran rendah berkisar antara 1 – 1,5 meter diatas permukaan laut dan berada di pesisir pantai timur Pulau Lombok. Hal ini menjadikan Desa Tanjung Luar memiliki potensi resiko bencana tsunami yang cukup tinggi. Pembentukan relawan sebagai garda terdepan P3K jika terjadi bencana tsunami sewaktu – waktu di Desa Tanjung Luar sudah baik dan menjadi salah satu aset kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana tsunami, namun terdapat kendala waktu untuk membentuk relawan karena tidak dapat dilakukan dalam waktu yang singkat.
Title: Pembentukan Relawan Kebencanaan Di Desa Tanjung Luar Sebagai Bentuk Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana
Description:
Pembentukan relawan kebencanaan sebagai salah satu program kerja KKN Desa Tanjung Luar sebagai bentuk kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana  terlaksana dengan baik berkat kerjasama Universitas Mataram dengan perangkat Desa Tanjung Luar, serta dukungan dari para ahli dari bidang terkait dengan mitigasi bencana, dalam hal ini adalah BPBD Kabupaten Lombok Timur.
Tujuan dari kegiatan Pembentukan Relawan Penanggulangan Bencana ini ialah Guna peningkatan kapasitas masyarakat yang mampu menghadapi dan mengenal karakteristik bencana yang berpotensi di Desa Tanjung Luar, serta masyarakat menjadi relawan penanggulangan bencana yang mampu menyelamatkan dirinya sendiri juga orang lain karena penanggulangan bencana adalah milik kita bersama dan semua insan terlibat dalam penanggulangan bencana.
Mahasiswa KKN Tematik Desa Tanggap Bencana (DESTANA) Universitas Mataram hadir sebagai jembatan bagi masyarakat untuk membantu meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat Desa Tanjung Luar khususnya para realwan ynag sudah terbentuk untuk siaga dan nmampu menyelamatkan dirinya sendiri dan orang lain sehingga mengurangi resiko adanya korban akibat bencana alam yang sewaktu-waktu dapat terjadi melalui program kerja Pembentukan Relawan Kebencanaan di Desa Tanjung Luar Sebagai Bentuk Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana.
Kegiatan ini dilaksanakan di Desa Tanjung Luar, Kecamatan Keruak, Lombok Timur.
Hal ini dikarenakan Desa Tanjung Luar yang merupakan daerah dataran rendah berkisar antara 1 – 1,5 meter diatas permukaan laut dan berada di pesisir pantai timur Pulau Lombok.
Hal ini menjadikan Desa Tanjung Luar memiliki potensi resiko bencana tsunami yang cukup tinggi.
Pembentukan relawan sebagai garda terdepan P3K jika terjadi bencana tsunami sewaktu – waktu di Desa Tanjung Luar sudah baik dan menjadi salah satu aset kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana tsunami, namun terdapat kendala waktu untuk membentuk relawan karena tidak dapat dilakukan dalam waktu yang singkat.

Related Results

Integrasi Kurikulum Kebencanaan dan Perangkat Pembelajaran dalam Meningkatkan Kompetensi Kesiapsiagaan
Integrasi Kurikulum Kebencanaan dan Perangkat Pembelajaran dalam Meningkatkan Kompetensi Kesiapsiagaan
AbstractOne way to anticipate that people are always in preparedness is through comprehensive education and training involving the community, family and schools. The specific purpo...
Analisis Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana di Desa Cikunir, Tasikmalaya, Jawa Barat
Analisis Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana di Desa Cikunir, Tasikmalaya, Jawa Barat
Kurangnya pemahaman dan kesiapsiagaan masyarakat Desa Cikunir dalam menghadapi bencana serta masih adanya kesenjangan antara pengetahuan dan akses terhadap informasi yang belum dik...
ANALISIS KESIAPSIAGAAN KELUARGA MENGHADAPI BENCANA COVID-19
ANALISIS KESIAPSIAGAAN KELUARGA MENGHADAPI BENCANA COVID-19
<p><em>Bencana pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) merupakan bencana global yang berdampak pada kehidupan sosial ekonomi masyarakat, dan banyak menimbulkan kor...
Literature Review: Pengaruh Pendidikan Mitigasi Bencana Terhadap Kesiapsiagaan Masyarakat
Literature Review: Pengaruh Pendidikan Mitigasi Bencana Terhadap Kesiapsiagaan Masyarakat
Abstrak   Indonesia memiliki risiko bencana yang tinggi akibat letak geografisnya yang berada di pertemuan tiga lempeng tektonik utama. Minimnya kesiapsiagaan masyarakat seringka...
BIMBINGAN TEKNIS PEMBUATAN PERATURAN DESA DI DESA KAWUNGLARANG, KECAMATAN RANCAH, KABUPATEN CIAMIS
BIMBINGAN TEKNIS PEMBUATAN PERATURAN DESA DI DESA KAWUNGLARANG, KECAMATAN RANCAH, KABUPATEN CIAMIS
Peraturan Desa ditetapkan oleh Kepala Desa setelah dibahas dan disepakati bersama Badan Permusyawaratan Desa merupakan kerangka hukum dan kebijakan dalam penyelenggaraan Pemerintah...
KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DESA SEREMPAH ACEH TENGAH DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI
KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DESA SEREMPAH ACEH TENGAH DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI
Aceh diguncang gempa bumi yang merusak wilayah Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah pada hari Selasa, 2 Juli 2013 pukul 14:37:02 WIB. Banyaknya korban jiwa akibat gempa bumi di D...
Pengembangan Minat dan Bakat Siswa di Desa Perkebunan Tanjung Kasau (SDN 10 Perkebunan Tanjung Kasau dan MTS Islamiyah Tanjung Kasau)
Pengembangan Minat dan Bakat Siswa di Desa Perkebunan Tanjung Kasau (SDN 10 Perkebunan Tanjung Kasau dan MTS Islamiyah Tanjung Kasau)
Di Desa Perkebunan Tanjung Kasau, banyak para siswa yang tidak tahu minat dan bakat mereka masing-masing serta sekolah yang kurang aktif dalam melakukan kegiatan pengembangan minat...
Efektivitas Peruntukkan Dana Desa
Efektivitas Peruntukkan Dana Desa
Dalam rangka meningkatkan pembangunan dan pemberdayaan masyarakat Desa, pemerintahan Presiden Joko Widodo membuat terobosan melalui program menyalurkan Dana Desa. “Tahun 2015  Alok...

Back to Top