Search engine for discovering works of Art, research articles, and books related to Art and Culture
ShareThis
Javascript must be enabled to continue!

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DAN DISPOSISI MATEMATIS DENGAN HASIL BELAJAR

View through CrossRef
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dan disposisi matematis dengan hasil belajar matematika siswa kelas X Teknik Pemesinan di SMK Negeri 7 Surabaya. Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional. Penelitian ini juga merupakan penelitian expost facto. Populasi dalam penelitian ini adalah Siswa kelas X Teknik Pemesinan SMK Negeri 7 Surabaya, teknik pengambilan sampel pada penelitian ini dengan teknik sampel jenuh.Sampel yang dipakai dalam penelitian ini adalah 115 siswa. Pengumpulan data efikasi diri dan disposisi matematis diperoleh dengan metode angket, sedangkan data hasil belajar matematika diperoleh dari tes matematika. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis korelasi berganda dengan taraf signifikansi sebesar 5%. Hasil dalam penelitian ini menunjukan bahwa : (1) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara efikasi diri dengan hasil belajar matematika.; (2) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disposisi matematis dengan hasil belajar matematika. ; (3) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara efikasi diri dan disposisi matematis dengan hasil belajar matematika siswa. Berdasarkan hasil uji korelasi parsial, variabel disposisi matematis lebih berpengaruh terhadap variabel hasil belajar matematika siswa.
Title: HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DAN DISPOSISI MATEMATIS DENGAN HASIL BELAJAR
Description:
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dan disposisi matematis dengan hasil belajar matematika siswa kelas X Teknik Pemesinan di SMK Negeri 7 Surabaya.
Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional.
Penelitian ini juga merupakan penelitian expost facto.
Populasi dalam penelitian ini adalah Siswa kelas X Teknik Pemesinan SMK Negeri 7 Surabaya, teknik pengambilan sampel pada penelitian ini dengan teknik sampel jenuh.
Sampel yang dipakai dalam penelitian ini adalah 115 siswa.
Pengumpulan data efikasi diri dan disposisi matematis diperoleh dengan metode angket, sedangkan data hasil belajar matematika diperoleh dari tes matematika.
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis korelasi berganda dengan taraf signifikansi sebesar 5%.
Hasil dalam penelitian ini menunjukan bahwa : (1) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara efikasi diri dengan hasil belajar matematika.
; (2) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disposisi matematis dengan hasil belajar matematika.
; (3) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara efikasi diri dan disposisi matematis dengan hasil belajar matematika siswa.
Berdasarkan hasil uji korelasi parsial, variabel disposisi matematis lebih berpengaruh terhadap variabel hasil belajar matematika siswa.

Related Results

TAHAP EFIKASI GURU DAN HUBUNGANNYA DENGAN PENCAPAIAN SEKOLAH DI SEKOLAH-SEKOLAH MENENGAH DALAM DAERAH BACHOK
TAHAP EFIKASI GURU DAN HUBUNGANNYA DENGAN PENCAPAIAN SEKOLAH DI SEKOLAH-SEKOLAH MENENGAH DALAM DAERAH BACHOK
Kajian ini membincangkan tentang hubungan tahap efikasi guru dengan pencapaian sekolah.  Dalam konteks kajian ini, fokus utama melibatkan dua dimensi efikasi iaitu efikasi kendiri ...
PENGARUH MINAT BELAJAR DAN DISPOSISI MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA
PENGARUH MINAT BELAJAR DAN DISPOSISI MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif metode survei yang bertujuan menguji pengaruh minat belajar dan disposisi matematis secara bersama-sama terhadap kemampuan pemahaman ko...
EFIKASI DIRI DAN KESTABILAN EMOSI PADA PRESTASI BELAJAR
EFIKASI DIRI DAN KESTABILAN EMOSI PADA PRESTASI BELAJAR
Prestasi belajar adalah ukuran penting dalam mengevaluasi keberhasilan individu dalam memperoleh pengetahuan dan keterampilan. Selain faktor akademik, aspek psikologis juga mempeng...
Pengaruh Teknik Sosiodrama Terhadap Efikasi Diri Siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Al-Islamiyah Ujung Pangkah
Pengaruh Teknik Sosiodrama Terhadap Efikasi Diri Siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Al-Islamiyah Ujung Pangkah
Sosiodrama adalah suatu cara dalam bimbingan yang memberikan kesempatan pada murid untuk mendramatisasikan sikap, tingkah laku, atau penghayatan seseorang seperti yang dilakukan da...
LITERATURE REVIEW: HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN PERUBAHAN INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PADA PASIEN HEMODIALISIS
LITERATURE REVIEW: HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN PERUBAHAN INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PADA PASIEN HEMODIALISIS
Prevalensi penyakit gagal ginjal kronik di Indonesia pada tahun 2018 sebanyak 3,8%, yang menjalani hemodialisis sebanyak 19,3%. Salah satu manajemen pengobatan yang harus dijalani ...
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN KEAKTIFAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN KEAKTIFAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD
Hasil belajar dipengaruhi oleh beberapa faktor, dua diantaranya adalah motivasi dan keaktifan belajar. Kurangnya motivasi dan keaktifan siswa dalam mengikuti kegiatan pembelajaran ...
Pengaruh Gangguan Kecemasan dan Efikasi Diri terhadap Hasil Belajar Akuntansi di SMKN 6 Makassar
Pengaruh Gangguan Kecemasan dan Efikasi Diri terhadap Hasil Belajar Akuntansi di SMKN 6 Makassar
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gangguan kecemasan dan efikasi diri secara simultan, parsial, dan dominan terhadap hasil belajar akuntansi di SMKN 6 Makassar. ...

Back to Top