Javascript must be enabled to continue!
Sistem Informasi Pengurusan KTP Elektronik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan Berbasis Web
View through CrossRef
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan merupakan unsur pelaksana Pemerintah Daerah di bidang Kependudukan dan Pencatatan Sipil yang bekerja dibidang kependudukan dan pencatatan sipil salah satunya dalam pengurusan Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik. Proses pengurusan KTP Elektronik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan masih dilakukan secara manual seperti pencatatan pengambilan KTP masih ditulis diatas kertas, pengajuan berkas masih dilakukan langsung ke kantor, sering ditemui kekeliruan berkas yang di cetak pada saat dilaksanakan Dinas Luar, dan tidak adanya wadah bagi masyarakat untuk mengetahui status kesiapan berkas. Ini menunjukkan belum terciptanya sistem informasi yang efektif dan efisien. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah informasi layanan publik berbasis online. Perancangan aplikasi yang digunakan yaitu metode waterfall. Berdasarkan hasil penelitian ini sistem dapat digunakan untuk mempermudah masyarakat dalam pengajuan berkas dan pengecekan status kesiapan berkas hingga memudahkan pegawai dalam merekap data pengurusan KTP Elektronik.
Jurnal UNITEK, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai
Title: Sistem Informasi Pengurusan KTP Elektronik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan Berbasis Web
Description:
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan merupakan unsur pelaksana Pemerintah Daerah di bidang Kependudukan dan Pencatatan Sipil yang bekerja dibidang kependudukan dan pencatatan sipil salah satunya dalam pengurusan Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik.
Proses pengurusan KTP Elektronik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan masih dilakukan secara manual seperti pencatatan pengambilan KTP masih ditulis diatas kertas, pengajuan berkas masih dilakukan langsung ke kantor, sering ditemui kekeliruan berkas yang di cetak pada saat dilaksanakan Dinas Luar, dan tidak adanya wadah bagi masyarakat untuk mengetahui status kesiapan berkas.
Ini menunjukkan belum terciptanya sistem informasi yang efektif dan efisien.
Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah informasi layanan publik berbasis online.
Perancangan aplikasi yang digunakan yaitu metode waterfall.
Berdasarkan hasil penelitian ini sistem dapat digunakan untuk mempermudah masyarakat dalam pengajuan berkas dan pengecekan status kesiapan berkas hingga memudahkan pegawai dalam merekap data pengurusan KTP Elektronik.
Related Results
Efektivitas Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kuantan Singingi dalam Memberi Pelayanan Publik Pada Masa Pandemi Covid-19
Efektivitas Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kuantan Singingi dalam Memberi Pelayanan Publik Pada Masa Pandemi Covid-19
COVID-19 memberi dampak yang sangat besar disemua aspek kehidupan, termasuk pelayanan publik. Untuk membunuh mata rantai penyebaran COVID-19, pemerintah menutup pelayanan publik. U...
PELAKSANAAN ADMINISTRASI PINDAH DATANG PENDUDUK PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BIMA
PELAKSANAAN ADMINISTRASI PINDAH DATANG PENDUDUK PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN BIMA
Tujuan penelitian ini adalah: 1). Mengetahui Pelaksanaan Penerimaan laporan pindah datang penduduk pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bima. 2). ...
Statistika Kependudukan Untuk Rencana Kebijakan Kependudukan Daerah
Statistika Kependudukan Untuk Rencana Kebijakan Kependudukan Daerah
Statistika kependudukan adalah ilmu yang mempelajari dua cabang keilmuan, yaitu ilmu statistika dan ilmu kependudukan. Dua cabang ilmu ini terintegrasi dalam ilmu statistika kepend...
PENERAPAN E-KINERJA DI DINAS PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA
PENERAPAN E-KINERJA DI DINAS PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA
<p>Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui penerapan sistem Elektronik-Kinerja (e-kinerja) di Dinas Perdagangan kota Surakarta serta untuk mengetahui kendala dan solusi dari...
Implementasi Framework Codeigniter Dalam Pembuatan Sistem Informasi Pencatatan dan Pendataan Penduduk Desa Berbasis Web
Implementasi Framework Codeigniter Dalam Pembuatan Sistem Informasi Pencatatan dan Pendataan Penduduk Desa Berbasis Web
Kantor Desa Kalitengah merupakan instansi pemerintah yang beralamat di Desa Kalitengah, Kecamatan Tanggulangin, Sidoarjo, Jawa Timur. Dalam menjalankan tugasnya pemerintah daerah m...
Pendampingan dalam Sosialisasi Adminduk
Pendampingan dalam Sosialisasi Adminduk
Perubahan undang-undang tentang administrasi kependudukan dapat diinformasikan kepada semua masyarakan melalui kegiatan sosialisasi mulai dari tingkat Desa atau lurah sampai ke tin...
Penerapan Sistem Ibu Hamil (SIBUMIL) dalam Menunjang Efektifitas Pencatatan Data Ibu Hamil
Penerapan Sistem Ibu Hamil (SIBUMIL) dalam Menunjang Efektifitas Pencatatan Data Ibu Hamil
Posyandu Ngudi Rahayu merupakan posyandu di Desa Luwang Kecamatan Gatak Sukoharjo, Jawa Tengah. Pencatatan masih dilakukan secara manual menggunakan tulisan tangan, sehingga data p...
Pengaruh Nilai Kearifan Lokal, Kepribadian, dan Budaya Kerja Terhadap Motivasi Pelayanan Publik PNS
Pengaruh Nilai Kearifan Lokal, Kepribadian, dan Budaya Kerja Terhadap Motivasi Pelayanan Publik PNS
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh kearifan lokal, kepribadian, dan budaya kerja terhadap motivasi pelayanan publik PNS di Kota Bukittinggi. Penelitian ...


