Javascript must be enabled to continue!
Media Pembelajaran Augmented reality Berbasis Profil Pelajar Pancasila Untuk Meningkatkan Minat Belajar IPA Kelas IV SD
View through CrossRef
Rendahnya minat belajar dan karakter siswa menimbulkan beragam permasalahan. Namun, guru memiliki keterbatasan dalam menciptakan suasana belajar yang mampu meningkatkan minat belajar. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan media pembelajaran augmented reality berbasis profil pelajar Pancasila unutk meningkatkan minat belajar. Penelitian ini berjenis penelitian pengembangan (R&D) dengan menerapkan model ADDIE. Subjek penelitian ini adalah ahli, guru dan siswa. Uji validitas dilakukan oleh ahli dan uji kepraktisan dilakukan oleh guru dan siswa yang dianalisis dengan formula gregory. Sedangkan uji keefektifan produk dilakukan oleh siswa dengan bantuan analisis uji-t dependen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar pancasila memperoleh hasil persentase sebesar 93% dan dinyatakan valid dan layak untuk di kembangkan, uji kepraktisan media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar pancasila untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas IV di sekolah dasar memperoleh hasil rata-rata persentase uji kepraktisan 94% dengan kategori sangat praktis. Berdasarkan hasil efektivitas diperoleh bahwa rata-rata dari pretest adalah 82,35 sedangka rata-rata dari hasil posttest adalah 84,35. Berdasarkan hasil pretest dan posttest, terlihat bahwa terjadi peningkatan rata-rata minat belajar siswa saat menggunakan media. Berdasarkan hasil uji t diperoleh bahwa niai thitung 7,032 sedangkan ttabel 2,120. Hal ini berarti thitung lebih dari ttabel sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Simpulan penelitian menunjukkan penggunaan media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar Pancasila untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas IV di sekolah dasar dapat meningkatkan minat belajar siswa. Implikasi penelitian ini dengan adanya media AR ini siswa dapat memahami dengan baik mengenai bunga sempurna dan bunga tidak sempurna serta dimensi-dimensi profil pelajar pancasila yang dikembangkan.
Universitas Pendidikan Ganesha
Title: Media Pembelajaran Augmented reality Berbasis Profil Pelajar Pancasila Untuk Meningkatkan Minat Belajar IPA Kelas IV SD
Description:
Rendahnya minat belajar dan karakter siswa menimbulkan beragam permasalahan.
Namun, guru memiliki keterbatasan dalam menciptakan suasana belajar yang mampu meningkatkan minat belajar.
Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan media pembelajaran augmented reality berbasis profil pelajar Pancasila unutk meningkatkan minat belajar.
Penelitian ini berjenis penelitian pengembangan (R&D) dengan menerapkan model ADDIE.
Subjek penelitian ini adalah ahli, guru dan siswa.
Uji validitas dilakukan oleh ahli dan uji kepraktisan dilakukan oleh guru dan siswa yang dianalisis dengan formula gregory.
Sedangkan uji keefektifan produk dilakukan oleh siswa dengan bantuan analisis uji-t dependen.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar pancasila memperoleh hasil persentase sebesar 93% dan dinyatakan valid dan layak untuk di kembangkan, uji kepraktisan media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar pancasila untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas IV di sekolah dasar memperoleh hasil rata-rata persentase uji kepraktisan 94% dengan kategori sangat praktis.
Berdasarkan hasil efektivitas diperoleh bahwa rata-rata dari pretest adalah 82,35 sedangka rata-rata dari hasil posttest adalah 84,35.
Berdasarkan hasil pretest dan posttest, terlihat bahwa terjadi peningkatan rata-rata minat belajar siswa saat menggunakan media.
Berdasarkan hasil uji t diperoleh bahwa niai thitung 7,032 sedangkan ttabel 2,120.
Hal ini berarti thitung lebih dari ttabel sehingga H0 ditolak dan H1 diterima.
Simpulan penelitian menunjukkan penggunaan media pembelajaran Augmented reality berbasis profil pelajar Pancasila untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas IV di sekolah dasar dapat meningkatkan minat belajar siswa.
Implikasi penelitian ini dengan adanya media AR ini siswa dapat memahami dengan baik mengenai bunga sempurna dan bunga tidak sempurna serta dimensi-dimensi profil pelajar pancasila yang dikembangkan.
Related Results
PENGUATAN PERAN PENDIDIK TERHADAP PROFIL PELAJAR PANCASILA BERBASIS PROYEK SATUAN PENDIDIKAN
PENGUATAN PERAN PENDIDIK TERHADAP PROFIL PELAJAR PANCASILA BERBASIS PROYEK SATUAN PENDIDIKAN
Tujuan dari pengabdian adalah peserta dapat menguatkan pemahaman mengenai esensi pelaksanaan projek penguatan profil pelajar Pancasila di satuan pendidikan, merefleksikan pelaksana...
BOOK REVIEW : PANCASILA DASAR NEGARA PARIPURNA
BOOK REVIEW : PANCASILA DASAR NEGARA PARIPURNA
Book Pancasila Dasar Negara Paripurna is the work of Prof. Dr. Tukiran Taniredja, MM and Prof. Dr. Suyahmo, M.Si. that was written to commemorate and make all Indonesian people awa...
IMPLEMENTASI DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA DALAM SATUAN PENDIDIKAN DASAR
IMPLEMENTASI DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA DALAM SATUAN PENDIDIKAN DASAR
Belajar sebagai suatu keterampilan dalam bertahan hidup secara kontinyu dan pengembangan sumber daya manusia dalam beradaptasi terhadap berbagai perubahan. Guru yang menjadi pusat...
Pengembangan Kurikulum PAUD Berbasis Alam
Pengembangan Kurikulum PAUD Berbasis Alam
Pembelajaran di dalam kelas (indoor) menjadi salah satu model pembelajaran yangsudah lumrah di kalangan masyarakat dari zaman dulu hingga sekarang. Padahalpembelajaran bisa dilakuk...
HUBUNGAN ANTARA MINAT BELAJAR DAN INTENSITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AGAMA HINDU SISWA PASRAMAN SATYA DHARMA DI TAHUN PELAJARAN 2019/2020
HUBUNGAN ANTARA MINAT BELAJAR DAN INTENSITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AGAMA HINDU SISWA PASRAMAN SATYA DHARMA DI TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat korelasi yang signifikan antara (1) minat belajar dengan prestasi belajar agama hindu siswa pasraman satya dharma di Gunun...
PENGUATAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA KURIKULUM MERDEKA UNTUK MEMBENTUK PROFIL PELAJAR PANCASILA: STUDI LITERATUR
PENGUATAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA KURIKULUM MERDEKA UNTUK MEMBENTUK PROFIL PELAJAR PANCASILA: STUDI LITERATUR
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis pengaruh pembelajaran IPA berbasis kearifan lokal dalam membentuk karakter Profil Pelajar Pancasila. Karakteristik utama kurikul...
Penerapan Modul Ajar Matematika Menunjang Penguatan Profil Pelajar Pancasila Sekolah Penggerak SMP
Penerapan Modul Ajar Matematika Menunjang Penguatan Profil Pelajar Pancasila Sekolah Penggerak SMP
Penerapan Kurikulum Merdeka dalam pendidikan berpatokan pada esensi belajar, dimana setiap peserta didik memiliki bakat dan minatnya masing-masing. Tujuan merdeka belajar adalah me...
IMPLEMENTASI PENDEKATAN SCIENTIFIC DENGAN METODE INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA
IMPLEMENTASI PENDEKATAN SCIENTIFIC DENGAN METODE INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA
Penelitian tindakan kelas ini bertujuan mendeskripsikan peningkatan minat dan hasil belajar IPA siswa, implementasi melalui pendekatan scientific dengan metode inkuiri dalam menin...


