Javascript must be enabled to continue!
MANAJEMEN STRATEGIK PENDIDIKAN BERBASIS PELANGGAN
View through CrossRef
Manajemen Strategik Pendidikan Berbasis Pelanggan. Fenomena yang terjadi di Indonesia adalah jumlah lulusan perguruan tinggi dari tahun ke tahun selalu meningkat. Peningkatan lulusan tersebut tidak disertai dengan ketersediaan lapangan pekerjaan. Lebih dari pada itu lembaga pendidikan di Indonesia dinilai tidak mencetak sarjana yang siap pakai. Ada ketidaksesuaian antara output pendidikan dan tuntutan perkembangan ekonomi serta kualitas lulusan tidak cocok dengan kebutuhan dunia usaha/kerja. Berdasarkan fenomena tersebut maka sudah seharusnya lembaga pendidikan saat ini dikelola dengan suatu konsep manajemen yang berbasis pelanggan. Manajemen pendidikan berbasis pelanggan adalah pengelolaan lembaga pendidikan yang pada akhirnya menghasilkan output yang memuaskan pelanggan. Beberapa ciri output pendidikan yang dapat memuaskan pelanggan diantaranya adalah cerdas, terampil dan berkarakter. Dan untuk menghasilkan output pendidikan yang demikian maka lembaga pendidikan harus memperhatikan kualitas manajemen strategik pendidikan yang mencakup manajemen kognitif dan manajemen skill. Dengan memperhatikan pengelolaan pendidikan yang demikian output pendidikan akan sendirinya dapat memuaskan pelanggan.
Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus
Title: MANAJEMEN STRATEGIK PENDIDIKAN BERBASIS PELANGGAN
Description:
Manajemen Strategik Pendidikan Berbasis Pelanggan.
Fenomena yang terjadi di Indonesia adalah jumlah lulusan perguruan tinggi dari tahun ke tahun selalu meningkat.
Peningkatan lulusan tersebut tidak disertai dengan ketersediaan lapangan pekerjaan.
Lebih dari pada itu lembaga pendidikan di Indonesia dinilai tidak mencetak sarjana yang siap pakai.
Ada ketidaksesuaian antara output pendidikan dan tuntutan perkembangan ekonomi serta kualitas lulusan tidak cocok dengan kebutuhan dunia usaha/kerja.
Berdasarkan fenomena tersebut maka sudah seharusnya lembaga pendidikan saat ini dikelola dengan suatu konsep manajemen yang berbasis pelanggan.
Manajemen pendidikan berbasis pelanggan adalah pengelolaan lembaga pendidikan yang pada akhirnya menghasilkan output yang memuaskan pelanggan.
Beberapa ciri output pendidikan yang dapat memuaskan pelanggan diantaranya adalah cerdas, terampil dan berkarakter.
Dan untuk menghasilkan output pendidikan yang demikian maka lembaga pendidikan harus memperhatikan kualitas manajemen strategik pendidikan yang mencakup manajemen kognitif dan manajemen skill.
Dengan memperhatikan pengelolaan pendidikan yang demikian output pendidikan akan sendirinya dapat memuaskan pelanggan.
Related Results
MANAJEMEN STRATEGIK PENDIDIKAN BERBASIS PELANGGAN
MANAJEMEN STRATEGIK PENDIDIKAN BERBASIS PELANGGAN
Manajemen Strategik Pendidikan Berbasis Pelanggan. Fenomena yang terjadi di Indonesia adalah jumlah lulusan perguruan tinggi dari tahun ke tahun selalu meningkat. Peningkatan lulus...
IMPLEMENTASI MANAJEMEN STRATEGIK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN DI MIN 5 SRAGEN
IMPLEMENTASI MANAJEMEN STRATEGIK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN DI MIN 5 SRAGEN
Kualitas pendidikan dari suatu instansi tidak lepas dari Manajemen Strategik yang diterapkan. MIN 5 Sragen merupakan salah satu sekolah di bawah naungan Kementerian Agama di Kabupa...
Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Meubel Kiki Rizky
Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Meubel Kiki Rizky
Persaingan dalam dunia usaha tengah mengalami perkembangan yang diikuti dengan persaingan yang semakin kompetitif. Perkembangan tersebut membuat pelaku usaha harus memperhatikan lo...
Analisis Faktor Penentu Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan
Analisis Faktor Penentu Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Brand Image, Persepsi Kualitas Layanan dan Store Atmosphere Terhadap Loyalitas Pelanggan melalui Kepuasan Pelanggan. Subjek dal...
ANALISIS SEGMENTASI MENGGUNAKAN METODE RFM DALAM MENGIDENTIFIKASI PERILAKU PELANGGAN
ANALISIS SEGMENTASI MENGGUNAKAN METODE RFM DALAM MENGIDENTIFIKASI PERILAKU PELANGGAN
Perkembangan industri yang semakin pesat menjadikan setiap perusahaan dituntut berinovasi supaya selalu relevan dengan kebutuhan dan perilaku pelanggan sehingga mampu menciptakan n...
HUBUNGAN KEPUASAN PELANGGAN DENGAN LOYALITAS PELANGGAN JASA GO JEK BANJARBARU
HUBUNGAN KEPUASAN PELANGGAN DENGAN LOYALITAS PELANGGAN JASA GO JEK BANJARBARU
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antar kepuasan pelanggan dengan loyalitas pelanggan jasa go jek Banjarbaru. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah ...
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA EVONY COFFEE SHOP SIANTAR
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA EVONY COFFEE SHOP SIANTAR
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan di Evony Coffee Shop Siantar, (2) pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepua...
IMPLEMENTASI DATA MINING PEMILIHAN PELANGGAN POTENSIAL MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS
IMPLEMENTASI DATA MINING PEMILIHAN PELANGGAN POTENSIAL MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS
Pelanggan potensial adalah pelanggan yang tertarik dengan produk atau layanan, tetapi tidak selesai mengambil langkah, ditahan oleh masalah yang berbeda-beda (misalnya harga, tempa...


