Javascript must be enabled to continue!
Uji Aktivitas Inhibitor Enzim Tirosinase Kombinasi Ekstrak Bunga Mawar (Rosa Damascena Mill) Dengan Fraksi Umbi Bengkuang (Pachyrizus Erosus)
View through CrossRef
Enzim tirosinase adalah enzim yang bertanggung jawab atas terjadinya biosintesis melanin dalam pembentukan warna pigmen kulit dan penyebab hiperpigmentasi. Bunga mawar (Rosa damascena mill) dan umbi bengkuang (Pachyrhizus erosus) mengandung senyawa yang memiliki aktivitas inhibitor enzim tirosinase. Tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui berapa besar aktivitas inhibitor enzim tirosinase dari ekstrak bunga mawar, fraksi umbi bengkuang, dan kombinasinya dengan perbandingan 1:1, 1:2, 2:1, 1:3 dan 3:1. Metode penelitian dilakukan dengan ekstraksi maserasi bunga mawar dengan etanol 70% dan ekstraksi umbi bengkuang dengan metode sokletasi dengan petroleum eter dan metanol, lalu difraksinasi cair-cair dengan etil asetat. Dari hasil ekstraksi diperoleh rendemen ekstrak bunga mawar 15,17% dan fraksi umbi bengkuang 12,5%. Hasil skrining fitokimia menunjukkan bahwa ekstrak etanol bunga mawar mengandung alkaloid, flavonoid, kuinon dan fenol, sedangkan fraksi umbi bengkuang mengandung alkaloid, flavonoid, saponin, fenol dan steroid. Pengujian aktivitas inhibitor enzim tirosinase menggunakan substrat L-tirosin dan kontrol positif asam kojak dengan pengukuran serapan menggunakan microplate reader pada panjang gelombang 492 nm. Hasil penelitian aktivitas inhibitor enzim tirosinase menunjukkan bahwa ekstrak bunga mawar memiliki nilai IC50 262,882 ppm dan fraksi umbi bengkuang dengan nilai IC50 43,148 ppm. Hasil penelitian inhibitor enzim tirosinase kombinasi ekstrak bunga mawar dengan fraksi umbi bengkuang dengan perbandingan 1:1; 1:2; 2:1; 1:3 dan 3:1 memiliki nilai IC50 secara berurutan yakni sebesar 26,598 ppm; 23,348 ppm; 29,880 ppm; 20,305 ppm dan 34,742 ppm.
Title: Uji Aktivitas Inhibitor Enzim Tirosinase Kombinasi Ekstrak Bunga Mawar (Rosa Damascena Mill) Dengan Fraksi Umbi Bengkuang (Pachyrizus Erosus)
Description:
Enzim tirosinase adalah enzim yang bertanggung jawab atas terjadinya biosintesis melanin dalam pembentukan warna pigmen kulit dan penyebab hiperpigmentasi.
Bunga mawar (Rosa damascena mill) dan umbi bengkuang (Pachyrhizus erosus) mengandung senyawa yang memiliki aktivitas inhibitor enzim tirosinase.
Tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui berapa besar aktivitas inhibitor enzim tirosinase dari ekstrak bunga mawar, fraksi umbi bengkuang, dan kombinasinya dengan perbandingan 1:1, 1:2, 2:1, 1:3 dan 3:1.
Metode penelitian dilakukan dengan ekstraksi maserasi bunga mawar dengan etanol 70% dan ekstraksi umbi bengkuang dengan metode sokletasi dengan petroleum eter dan metanol, lalu difraksinasi cair-cair dengan etil asetat.
Dari hasil ekstraksi diperoleh rendemen ekstrak bunga mawar 15,17% dan fraksi umbi bengkuang 12,5%.
Hasil skrining fitokimia menunjukkan bahwa ekstrak etanol bunga mawar mengandung alkaloid, flavonoid, kuinon dan fenol, sedangkan fraksi umbi bengkuang mengandung alkaloid, flavonoid, saponin, fenol dan steroid.
Pengujian aktivitas inhibitor enzim tirosinase menggunakan substrat L-tirosin dan kontrol positif asam kojak dengan pengukuran serapan menggunakan microplate reader pada panjang gelombang 492 nm.
Hasil penelitian aktivitas inhibitor enzim tirosinase menunjukkan bahwa ekstrak bunga mawar memiliki nilai IC50 262,882 ppm dan fraksi umbi bengkuang dengan nilai IC50 43,148 ppm.
Hasil penelitian inhibitor enzim tirosinase kombinasi ekstrak bunga mawar dengan fraksi umbi bengkuang dengan perbandingan 1:1; 1:2; 2:1; 1:3 dan 3:1 memiliki nilai IC50 secara berurutan yakni sebesar 26,598 ppm; 23,348 ppm; 29,880 ppm; 20,305 ppm dan 34,742 ppm.
Related Results
Potensi Antimikroba Fraksi Aktif Ekstrak n-Heksan Daun Rami (B.virgata F.) Guill terhadap Beberapa Mikroba Uji
Potensi Antimikroba Fraksi Aktif Ekstrak n-Heksan Daun Rami (B.virgata F.) Guill terhadap Beberapa Mikroba Uji
This study aims to determine the potential antimicrobial activity of extracts soluble, insoluble n-hexane and fractions of n-hexane extract of leaves of B. virgata, some microbial ...
Profil Senyawa Daidzein Umbi Bengkuang Serta Potensinya pada Tikus Putih Betina
Profil Senyawa Daidzein Umbi Bengkuang Serta Potensinya pada Tikus Putih Betina
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dinamika senyawa berbasis bahan aktif daidzein dalam umbi bengkuang serta potensinya pada uterus dan tulang.Penelitian menggunakan pende...
PERBANDINGAN UJI TOKSISITAS FITOESTROGEN PADA GINJAL TIKUS (Sprangue dawley) YANG DIINDUKSI DAIDZEIN DAN AIR PERASAN UMBI BENGKUANG (Pachyrhizus erosus)
PERBANDINGAN UJI TOKSISITAS FITOESTROGEN PADA GINJAL TIKUS (Sprangue dawley) YANG DIINDUKSI DAIDZEIN DAN AIR PERASAN UMBI BENGKUANG (Pachyrhizus erosus)
Fitoestrogen suatu senyawa yang banyak ditemukan di lingkungan sekitar dan diketahui dapat mengacaukan keseimbangan sistem hormon binatang maupun manusiaFitoestrogen dapat terakumu...
Skrinning fitokimia ekstrak daun kelor kombinasi sari bunga mawar
Skrinning fitokimia ekstrak daun kelor kombinasi sari bunga mawar
Indonesia memiliki banyak bahan alami seperti tumbuhan yang mengandung senyawa antioksidan yang mampu meningkatkan kualitas kesehatan dan membantu merawat kulit. Banyak berbagai ba...
SIFAT ANTIOKSIDATIF EKSTRAK TEH (Camellia sinensis Linn.) JENIS TEH HIJAU, TEH HITAM, TEH OOLONG DAN TEH PUTIH DENGAN PENGERINGAN BEKU (Freeze Drying)
SIFAT ANTIOKSIDATIF EKSTRAK TEH (Camellia sinensis Linn.) JENIS TEH HIJAU, TEH HITAM, TEH OOLONG DAN TEH PUTIH DENGAN PENGERINGAN BEKU (Freeze Drying)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat antioksidatif ekstrak teh (Camellia sinensis Linn.) jenis teh hijau, teh hitam, teh oolong dan teh putih dengan pengeringan beku (Fr...
Uji aktivitas antijamur ekstrak etanol eleutherine americana. merr. terhadap trichophyton tonsurans secara in vitro
Uji aktivitas antijamur ekstrak etanol eleutherine americana. merr. terhadap trichophyton tonsurans secara in vitro
Dermatofitosis adalah infeksi pada epidermis kulit, rambut dan kuku disebabkan oleh jamur dermatofita. Salah satu spesies dermatofita yang tersebar di seluruh dunia yaitu Trichophy...
Aktivitas Antimikroba Ekstrak dan Fraksi Ekstrak Daun Rami (Boehmeria virgata (Forst.) Guill Terhadap Beberapa Mikroba Organisme
Aktivitas Antimikroba Ekstrak dan Fraksi Ekstrak Daun Rami (Boehmeria virgata (Forst.) Guill Terhadap Beberapa Mikroba Organisme
ABSTRACT
This study aims to the antimicrobial activity test of leaf extract of B. virgata, and the Minimum Inhibitory Concentration values determine to​​ against some micr...
Uji Sitotoksik Ekstrak Etanol Kulit Batang Awar-awar dengan Metode BSLT
Uji Sitotoksik Ekstrak Etanol Kulit Batang Awar-awar dengan Metode BSLT
Abstract. Cancer is a disease that is a major health problem in the world. Pulai leaves (Alstonia scholaris (L.) R. Br.) are part of a plant that is thought to have anticancer pote...


